Model pembelajaran flipped classroom sebagai upaya peningkatan hasil belajar simulasi digital / DWI QUR\'ANINA FIDIATULILA - Repositori Universitas Negeri Malang

Model pembelajaran flipped classroom sebagai upaya peningkatan hasil belajar simulasi digital / DWI QUR\'ANINA FIDIATULILA

Fidiatulila, Dwi Qur'anina (2023) Model pembelajaran flipped classroom sebagai upaya peningkatan hasil belajar simulasi digital / DWI QUR\'ANINA FIDIATULILA. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh model pembelajaran flipped classroom terhadap hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran simulasi digital. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode survei yang dilaksanakan di SMK Negeri Pasirian. Data dikumpulkan dengan kuesioner dan dianalisis dengan uji regresi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran flipped classroom berpengaruh positif terhadap hasil belajar simulasi digital. Semakin baik penerapan model pembelajaran flipped classroom maka semakin baik pula hasil belajar yang didapat peserta didik pada mata pelajaran simulasi digital. Kata Kunci Flipped classroom Hasil Belajar Simulasi Digital

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General) > LMO Model Pembelajaran
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Akuntansi (AKU) > S1 Pendidikan Akuntansi
Depositing User: library UM
Date Deposited: 04 Aug 2023 04:29
Last Modified: 27 Sep 2024 01:07
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/300202

Actions (login required)

View Item View Item