Analisis model matematika pada penyebaran penyakit HIV/AIDS / Afifah Rachmawati - Repositori Universitas Negeri Malang

Analisis model matematika pada penyebaran penyakit HIV/AIDS / Afifah Rachmawati

Rachmawati, Afifah (2019) Analisis model matematika pada penyebaran penyakit HIV/AIDS / Afifah Rachmawati. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

i RINGKASAN Rachmawati Afifah. 2019. Analisis Model Matematika pada Penyebaran Penyakit HIV/AIDS Skripsi Jurusan Matematika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Malang. Pembimbing Dr. Makbul Muksar S.Pd M.Si. Kata Kunci HIV/AIDS Model SIA Titik Kesetimbangan Sistem Persamaan Diferensial Nonlinier Bilangan Reproduksi Dasar AIDS (Acquired Immune Deficiency Syndrome) merupakan penyakit yang disebabkan oleh virus HIV (Human Imunodeficiency Virus) virus ini menyerang sistem kekebalan tubuh atau sel-sel darah putih sehingga orang yang terserang virus ini akan sangat sulit untuk melawan berbagai jenis penyakit yang menyerang tubuhnya. HIV/AIDS paling mudah menyebar melalui hubungan seksual. Model matematika yang digunakan pada penelitian ini membagi populasi menjadi empat kelas yaitu kelas rentan kelas individu yang terinfeksi tetapi tidak sadar bahwa terinfeksi kelas individu terinfeksi yang sadar bahwa terinfeksi dan kelas AIDS. Hasil analisis model diperoleh titik kesetimbangan bebas penyakit ( 119864 0) dan dijamin bahwa model memiliki satu titik kesetimbangan endemik. Analisis kestabilan titik kesetimbangan bebas penyakit dilakukan dengan menggunakan NGM (Next Generation Matrix). Eksistensi kestabilan titik kesetimbangan bebas penyakit ( 119864 0) dilakukan menggunakan kriteria Routh-Hurwitz dan kondisi Castillo-Chavez sedangkan eksistensi kestabilan kesetimbangan endemik dilakukan dengan menggunakan teorema Central Manifold.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) > Departemen Matematika (MAT) > S1 Matematika
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 16 Jul 2019 04:29
Last Modified: 09 Sep 2019 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/92645

Actions (login required)

View Item View Item