Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning (PjBL) Dan Inquiry Based Learning (IBL) Terhadap Prestasi Belajar Dikendalikan Oleh Motivasi Belajar Pada Mata Pelajaran Dasar Listrik Elektronika Siswa Kelas X Teknik Audio Video SMK Negeri 1 Bagor / Moh. Ridwan Hanafi - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning (PjBL) Dan Inquiry Based Learning (IBL) Terhadap Prestasi Belajar Dikendalikan Oleh Motivasi Belajar Pada Mata Pelajaran Dasar Listrik Elektronika Siswa Kelas X Teknik Audio Video SMK Negeri 1 Bagor / Moh. Ridwan Hanafi

Hanafi, Moh. Ridwan (2018) Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning (PjBL) Dan Inquiry Based Learning (IBL) Terhadap Prestasi Belajar Dikendalikan Oleh Motivasi Belajar Pada Mata Pelajaran Dasar Listrik Elektronika Siswa Kelas X Teknik Audio Video SMK Negeri 1 Bagor / Moh. Ridwan Hanafi. Masters thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Hanafi M. R. 2018. Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning (PjBL) Dan Inquiry Based Learning (IBL) Terhadap Prestasi Belajar Dikendalikan Oleh Motivasi Belajar Pada Mata Pelajaran Dasar Listrik Elektronika Siswa Kelas X Teknik Audio Video SMK Negeri 1 Bagor. Tesis Jurusan Pendidikan Kejuruan Program Pascasarjana Universitas Negeri Malang. Pembimbing (1) Dr. Drs. Syarif Suhartadi. M. Pd. (2) Dr. Ir. Syaad Patmanthara M.Pd. Kata Kunci Project Based Learning Inquiry Based Learning Pemahaman Awal Motivasi Belajar Prestasi Belajar. Dasar listrik elektronika merupakan mata pelajaran produktif pada jurusan Teknik Audio Video. Dari hasil observasi diperoleh bahwa nilai siswa kelas X TAV SMK N 1 Bagor masuk dalam kategori rendah meskipun sudah menerapkan pembelajaran inkuiri terbimbing yang diutamakan pada kurikulum 2013. Salah satu faktor yang mempengaruhi hal tersebut karena pembelajaran belum memberikan kondisi ideal karena pada proses pembelajaran kurang mendorong siswa untuk aktif dalam pembelajaran. Siswa merasa pembelajaran membosankan serta kurangnya semangat dan percaya diri membuat motivasi belajar siswa menurun yang berdampak terhadap prestasi belajar siswa menjadi rendah. Tujuan dari penelitian ini memberikan solusi untuk menyelesaikan masalah tersebut yaitu dengan membandingkan model pembelajaran Project Based Learning (PjBL) dan Inquiry Based Learning (IBL) yang diutamakan oleh kurikulum 2013 terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran dasar listrik elektronika. Metode yanggdigunakan yaitu penelitian eksperimen semu. Desain penelitian menggunakan posttest only control group design. Subjek penelitianniniaadalah siswa kelas X TAV SMK N 1 Bagor tahun pelajaran 2017/2018 yang berjumlah 70 siswa. kelas X TAVA berjumlah 35 siswa sebagai kelasseksperimen dengan diterapkan Project Based Learning (PjBL) dan kelas X TAVB sebanyak 35 sebagaikkelas kontrol dengan diterapkan Inquiry Based Learning (IBL). Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini berupa tes dan observasi. Teknik analisis data menggunakan uji normalitas homogenitas linieritas dan uji ANAKOVA. Hasil uji hipotesis I menunjukkan bahwa nilai Fhitung sebesar 5.243 dengan angka signifikansi sebesar 0 020 05 disimpulkan tidak ada hubungan pemahaman awal dengan prestasi belajar. Hasil hipotesis II nilai signifikansi 0 000

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > S2 Pendidikan Kejuruan
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 03 Jul 2018 04:29
Last Modified: 09 Sep 2018 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/62019

Actions (login required)

View Item View Item