Peran masyarakat dalam pelestarian cagar budaya situs panji gambyok dan implikasinya terhadap ketahanan budaya / M. FARID JUAN NURFAUZI AZIZ - Repositori Universitas Negeri Malang

Peran masyarakat dalam pelestarian cagar budaya situs panji gambyok dan implikasinya terhadap ketahanan budaya / M. FARID JUAN NURFAUZI AZIZ

Aziz, M. Farid Juan Nurfauzi (2024) Peran masyarakat dalam pelestarian cagar budaya situs panji gambyok dan implikasinya terhadap ketahanan budaya / M. FARID JUAN NURFAUZI AZIZ. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan peran masyarakat dalam pelestarian Cagar Budaya Situs Panji Gambyok faktor pendukung dan penghambatnya serta implikasinya terhadap ketahanan budaya. Metode penelitian ini menggunakan kualitatif dengan jenis deskriptif. Prosedur pengumpulan data dilakukan melalui wawancara observasi dan dokumentasi. Analisis data dilakukan secara interaktif dengan langkah-langkah yaitu pengumpulan data reduksi data penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian yang didapatkan adalah peran masyarakat dalam pelestarian Cagar Budaya Situs Panji Gambyok diwujudkan melalui partisipasi tenaga kegiatan dan ide/gagasan. Selain itu peran masyarakat dalam pelestarian Situs Panji Gambyok juga diwujudkan dengan cara melindungi mengembangkan dan memanfaatkan. Faktor pendukung peran masyarakat antara lain berupa sosialisasi kesempatan berpartisipasi dan pelibatan dan pengambilan keputusan. Faktor penghambatnya adalah kurangnya pengetahuan tentang Situs Panji Gambyok dan belum adanya sosok teladan. Implikasi peran masyarakat terhadap ketahanan budaya dapat dilihat dari tiga hal yaitu nilai identitas kemampuan mengatasi budaya lokal atas pengaruh budaya asing yang masuk dan modernisasi tanpa merubah keaslian budaya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial (FIS) > Departemen Hukum dan Kewarganegaraan (HKn) > S1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)
Depositing User: library UM
Date Deposited: 29 Feb 2024 04:29
Last Modified: 23 Oct 2024 01:56
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/316920

Actions (login required)

View Item View Item