Pengaruh penambahan bola pejal pada pegas cvt terhadap daya dan torsi pada sepeda motor matic 110 cc / Muslikh Ridho Wiyan Rahmad Gumelar - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengaruh penambahan bola pejal pada pegas cvt terhadap daya dan torsi pada sepeda motor matic 110 cc / Muslikh Ridho Wiyan Rahmad Gumelar

Gumelar, Muslikh Ridho Wiyan Rahmad (2023) Pengaruh penambahan bola pejal pada pegas cvt terhadap daya dan torsi pada sepeda motor matic 110 cc / Muslikh Ridho Wiyan Rahmad Gumelar. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengurah dari pengaruh penambahan bola pejal pada pegas cvt terhadap daya dan torsi pada sepeda motor matic 110 cc. Metode penelitian yang dilakukan dalam penelitian ini merupakan pendekatan penelitian kuantitatif dengan desain quasi-experiment yang melibatkan variabel bebas dan variabel terikat Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukan bahwa perbedaan daya dan torsi yang terjadi antara penggunaan pegas cvt standard dan pegas cvt custom menunjukkan hasil yang tidak signifikan. Daya yang dihasilkan oleh pegas cvt standard pada putaran rpm 8000 ialah sebesar 7.07 HP sedangkan dengan putaran yang sama menggunakan pegas cvt yang sudah di custom menghasilkan daya sebesar 7.24 HP. Sementara untuk torsi maximum yang dihasilkan pada roda kendaraan berada pada rpm 7000 ketika menggunakan pegas cvt standard menghasilkan torsi sebesar 7.74 N.m sedangkan untuk pegas cvt custom dengan rpm yang sama menghasilkan torsi sebesar 7.78 N.m. Dengan demikian penambahan bola pejal pada pegas cvt ini tidak menghasilkan perbedaan daya dan torsi secara signifikan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Departemen Teknik Mesin (TM) > S1 Pendidikan Teknik Otomotif
Depositing User: library UM
Date Deposited: 24 Nov 2023 04:29
Last Modified: 26 Sep 2024 08:41
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/314188

Actions (login required)

View Item View Item