Penerapan spatial durbin model dalam analisis faktor penyebab tuberculosis di indonesia / Iraningtyas Parasetiyani - Repositori Universitas Negeri Malang

Penerapan spatial durbin model dalam analisis faktor penyebab tuberculosis di indonesia / Iraningtyas Parasetiyani

Parasetiyani, Iraningtyas Parasetiyani (2023) Penerapan spatial durbin model dalam analisis faktor penyebab tuberculosis di indonesia / Iraningtyas Parasetiyani. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Regresi spasial adalah pengembangan dari regresi linear untuk memperkirakan hubungan antara variabel bebas dan terikat dengan melibatkan aspek spasial. Spatial Durbin Model (SDM) merupakan model yang melibatkan efek spasial pada variabel bebas serta terikat. Indonesia merupakan salah satu negara dengan kasus TBC tinggi pada tahun 2021. Artikel ini bertujuan mengetahui faktor ndash faktor yang berpengaruh terhadap persentase TBC di Indonesia. Faktor ndash faktor yang diduga mempengaruhi persentase TBC adalah jumlah masyarakat terinfeksi HIV persentase rumah tangga dengan akses sanitasi layak kepadatan penduduk dan persentase bayi mendapatkan imunisasi BCG. Hasil yang diperoleh menunjukkan adanya efek spasial pada variabel bebas serta terikat. Hal itu menunjukkan adanya pengaruh daerah tetangga terhadap kasus TBC di suatu provinsi di Indonesia. Faktor yang berpengaruh signifikan adalah jumlah masyarakat terinfeksi HIV persentase rumah tangga dengan akses sanitasi layak kepadatan penduduk. Model SDM yang terbentuk mampu menjelaskan pengaruh variabel bebas terhadap kasus TBC sebesar 66 47%

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) > Departemen Matematika (MAT) > S1 Matematika
Depositing User: library UM
Date Deposited: 04 Aug 2023 04:29
Last Modified: 09 Sep 2023 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/292212

Actions (login required)

View Item View Item