Pengaruh kemampuan self directed learning terhadap learning satisfaction yang dimoderasi perceived usefulness / Dindha Triwahyuni - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengaruh kemampuan self directed learning terhadap learning satisfaction yang dimoderasi perceived usefulness / Dindha Triwahyuni

Triwahyuni, Dindha (2022) Pengaruh kemampuan self directed learning terhadap learning satisfaction yang dimoderasi perceived usefulness / Dindha Triwahyuni. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Pemahaman materi perkuliahan yang didapat oleh mahasiswa dibanding perkuliahan secara tatap muka dan hal ini mempengaruhi learning satisfaction pada mahasiswa. Penelitian ini dilakukan untuk mengetauhi pengaruh kemampuan self directed learning terhadap learning sastisfaction yang dimoderasi perceived usefulness dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Jumlah sampel pada penelitian ini sebanyak 132 Mahasiswa S1 dari Jurusan Manajemen Universitas Negeri Malang. Penggunaan teknik analisis penelitian ini diantaranya analisis statistik deskriptif uji asumsi klasik dan MRA.. Hasil penelitian ini menunjukan kemampuan self directed learning tidak berpengaruh secara signifikan terhadap learning satisfaction kemudian perceived usefulness tidak berpengaruh secara signifikan terhadap learning satisfaction dan kemampuan self directed learning terhadap learning satisfcation yang dimoderasi perceived usefulness juga tidak menunjukan pengaruh yang signifikan. Namun dalam penelitian ini peranan perceived usefulness sebagai variabel moderating memiliki peranan yang memperkuat hubungan variabel self directed learning terhadap learning satisfaction meskipun perubahan akibat variabel moderator tersebut tidak terlalu kuat.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Manajemen (MNJ) > S1 Pendidikan Tata Niaga
Depositing User: library UM
Date Deposited: 25 Apr 2022 04:29
Last Modified: 09 Sep 2022 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/259340

Actions (login required)

View Item View Item