Sintetis metil ester dari minyak sawit kualitas rendah menggunakan katalis CaO-ZnO serta potensinya sebagai biodiesel / Aghnia Hanindita Cindy Fatikhah - Repositori Universitas Negeri Malang

Sintetis metil ester dari minyak sawit kualitas rendah menggunakan katalis CaO-ZnO serta potensinya sebagai biodiesel / Aghnia Hanindita Cindy Fatikhah

Fatikhah, Aghnia Hanindita Cindy (2018) Sintetis metil ester dari minyak sawit kualitas rendah menggunakan katalis CaO-ZnO serta potensinya sebagai biodiesel / Aghnia Hanindita Cindy Fatikhah. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

i RINGKASAN AghniaHaninditaCindyFatikhah.2018.SintesisMetilEsterdariMinyak SawitKualitasRendahMenggunakanKatalisCaO-ZnOserta PotensinyasebagaiBiodiesel.Skripsi JurusanKimia Fakultas MatematikadanIlmuPengetahuanAlam UniversitasNegeri Malang.Pembimbing (I)Dr.AmanSantoso M.Si. (II)Dr.Sumari M.Si. KataKunci metilester minyaksawit transesterifikasi katalisCaOZnO biodiesel Biodieselmerupakanbahanbakaralternatifyangdapatdisintesis dariminyaknabatimelaluiprosestransesterifikasi.Persediaanbahan bakarminyakbumisebagaisumberenergiutamadalam kehidupanseharihariakansemakinberkurangdariwaktukewaktu. Salahsatuminyak nabatiyangdapatdigunakansebagaibahanbakubiodieseladalahminyak sawit.Minyaksawitkualitasrendahtidakdapatdigunakansebagaibahan pangansehinggasangatberpotensidigunakansebagaibahanbakar alternatifataubiodiesel.Penelitianinibertujuanmensintesismetilester dariminyaksawitkualitasrendahmenggunakankatalisCaO-ZnOserta mengetahuipotensinyasebagaibiodiesel. Penelitianinidilakukanmelaluibeberapatahapanyaitu (1) karakterisasiminyaksawitkualitasrendah (2)aktivasizeolitdan karakterisasinya (3)preparasikatalisCaO-ZnOdankarakterisasinya (4) rafinasiminyaksawitkualitasrendah (5)penentuankadarasam lemak bebasminyaksawitkualitasrendahhasilrafinasi (6)esterifikasi (7) sintesismetilesterdariminyaksawitkualitasrendahdengankatalisCaOZnOmelaluitransesterifikasi ( 8)identifikasikomponensenyawa penyusuncampuranmetilesterhasilsintesisdenganGC-MS dan(9) karakterisasimetilesterhasilsintesis.Perbandinganrasiomolminyak metanolyangdigunakansebesar1 15. Hasilpenelitianmenunjukkan(1)metilesterdapatdisintesisdari minyaksawitkualitasrendahmelaluireaksitransesterifikasi (2) identifikasiGC-MSmetilesterhasilsintesismengandungsenyawametil miristat metilpalmitat metillinoleat metiloleat metilstearat (3) Karakteristikmetilesterhasilsintesismemilikimassajenis viskositas kinematik indeksbias danbilanganasam yangsesuaidenganSNI Biodiesel sehinggametilesterhasilsintesisberpotensisebagaibiodiesel berdasarkanSNIBiodiesel.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) > Departemen Kimia (KIM) > S1 Kimia
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 28 Aug 2018 04:29
Last Modified: 09 Sep 2018 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/24029

Actions (login required)

View Item View Item