Dewanti, Intan (2021) Pengaruh persepsi harga, kontrol diri, dan literasi ekonomi terhadap perilaku pembelian impulsif produk baju pada mahasiswa S1 Pendidikan Ekonomi Universitas Negeri Malang angkatan 2017 / Intan Dewanti. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.
Full text not available from this repository.Abstract
Abstrak Perilaku pembelian impulsif adalah perilaku pembelian yang terjadi karena didasari keinginan secara tiba-tiba tanpa suatu pertimbangan atau perencanaan sebelumnya.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh persepsi harga kontrol diri dan literasi ekonomi terhadap perilaku pembelian impulsif produk baju mahasiswa S1 Pendidikan Ekonomi Universitas Negeri Malang angkatan 2017. Teknik pengumpulan data menggunakan angket dan tes. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Terdapat pengaruh negatif dan signifikan persepsi harga terhadap perilaku pembelian impulsif produk baju dengan sumbangan efektif sebesar 25 65%. (2) Terdapat pengaruh negatif dan signifikan kontrol diri terhadap perilaku pembelian impulsif produk baju dengan sumbangan efektif sebesar 23 34%. (3) Terdapat pengaruh negatif dan signifikan literasi ekonomi terhadap perilaku pembelian impulsif produk baju dengan sumbangan efektif 12 57%.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | ?? ?? |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Ekonomi Pembangunan (EKP) > S1 Pendidikan Ekonomi |
Depositing User: | library UM |
Date Deposited: | 03 Feb 2021 04:29 |
Last Modified: | 09 Sep 2021 03:00 |
URI: | http://repository.um.ac.id/id/eprint/198193 |
Actions (login required)
View Item |