Penerapan Problem Based Learning (PBL) untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas VII-B SMP BSS Malang pada materi aritmatika sosial / Muji Sunarti - Repositori Universitas Negeri Malang

Penerapan Problem Based Learning (PBL) untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas VII-B SMP BSS Malang pada materi aritmatika sosial / Muji Sunarti

Sunarti, Muji (2014) Penerapan Problem Based Learning (PBL) untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas VII-B SMP BSS Malang pada materi aritmatika sosial / Muji Sunarti. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Sunarti Muji. 2014. Penerapan Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatan Hasil Belajar Siswa Kelas VII-B SMP BSS Malang Pada Materi Aritmatika Sosial. Skripsi. Jurusan Matematika FMIPA Universitas Negeri Malang. Pembimbing Dr. Cholis Sa dijah M.Pd M.A. Kata Kunci problem based learning hasil belajar. Hasil belajar siswa kelas VII-B SMP BSS Malang belum memenuhi standar ketuntasan yang ditetapkan. Hal tersebut ditunjukkan oleh hasil ulangan matematika dengan persentase ketuntasan secara klasikal sebesar . Berdasarkan hasil tersebut pembelajaran dikatakan belum berhasil karena belum mencapai kriteria ketuntasan secara klasikal minimal yaitu . Untuk mengatasi masalah tersebut diperlukan metode pembelajaran yang dapat meningkatkan hasil belajar siswa dan dapat mengukur sikap siswa dalam pembelajaran. Pembelajaran yang diterapkan dalam penelitian ini adalah pembelajaran dengan pendekatan Problem Based Learning (PBL). Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang langkah-langkah pembelajaran dengan pendekatan Problem Based Learning (PBL) yang dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas VII-B SMP BSS Malang pada materi aritmatika sosial. 12288 12288 12288 12288 Penelitian ini menggunakan desain Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Data penelitian yang dikumpulkan dalam penelitian ini meliputi 1) hasil observasi aktivitas guru dan siswa selama proses pembelajaran yang berpedoman pada lembar observasi 2) hasil pengamatan nilai rata-rata sikap siswa selama proses pembelajaran dan 3) hasil tes akhir siklus. Berdasarkan penelitian tersebut langkah-langkah penerapan pendekatan Problem Based Learning (PBL) yaitu (1) orientasi siswa pada masalah (2) mengorganisasi siswa (3) membimbing penyelidikan individual dan kelompok (4) menyajikan dan mengembangkan hasil karya dan (5) menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah. Data penelitian menunjukkan hasil belajar siswa mengalami peningkatan. Hasil penelitian pada siklus I menunjukkan kategori aktivitas guru Baik kategori aktivitas siswa Baik serta kategori nilai rata-rata sikap siswa Cukup dan persentase ketuntasan tes akhir siklus secara klasikal adalah sedangkan pada siklus II kategori aktivitas guru Sangat Baik dan kategori aktivitas siswa Sangat Baik serta kategori nilai rata-rata sikap siswa Baik dan persentase ketuntasan tes akhir siklus adalah

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) > Departemen Matematika (MAT) > S1 Pendidikan Matematika
Depositing User: library UM
Date Deposited: 18 Jun 2014 04:29
Last Modified: 09 Sep 2014 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/15858

Actions (login required)

View Item View Item