Pengembangan E-LKPD berbasis model pembelajaran team assisted individualization menggunakan wizer.me pada materi aritmetika sosial / Sabrina Dian Maharani - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengembangan E-LKPD berbasis model pembelajaran team assisted individualization menggunakan wizer.me pada materi aritmetika sosial / Sabrina Dian Maharani

Maharani, Sabrina Dian (2022) Pengembangan E-LKPD berbasis model pembelajaran team assisted individualization menggunakan wizer.me pada materi aritmetika sosial / Sabrina Dian Maharani. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Pandemi Covid-19 menyebabkan harus dilakukannya adaptasi dalam pelaksanaan pembelajaran. Adaptasi tersebut berupa pelaksanaan pembelajaran secara daring atau pembelajaran jarak jauh yang tentunya memerlukan bahan ajar yang sesuai sehingga pembelajaran dapat berlangsung secara optimal. Oleh karena itu diperlukan bahan ajar dalam bentuk digital yang menarik interaktif dan efektif. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan produk berupa E-LKPD berbasis model pembelajaran TAI menggunakan Wizer.me khususnya pada materi aritmetika sosial kelas VII yang layak praktis dan efektif digunakan selama pembelajaran daring. Penelitian ini adalah penelitian pengembangan menggunakan model ADDIE. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan diperoleh E-LKPD yang valid dengan persentase 91 00% praktis dengan persentase 89 05% dan efektif dengan persentase ketuntasan belajar klasikal sebesar 82 76%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General) > LMO Model Pembelajaran
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) > Departemen Matematika (MAT) > S1 Pendidikan Matematika
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 07 Jun 2022 04:29
Last Modified: 10 Jan 2023 07:05
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/258835

Actions (login required)

View Item View Item