Noviyanti, Silvia Sindy (2013) Peranan sekolah dalam proses sosialisasi politik terhadap siswa SMP Negeri 3 Batu / Silvia Sindy Noviyanti. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.
Full text not available from this repository.Abstract
Key words process political socialization students SMP Negeri 3 Batu Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui (1) Strategi sosialisasi politik kepada siswa di SMP Negeri 3 Batu (2) Proses sosialisasi politik kepada siswa SMP Negeri 3 Batu (3) Hasil sosialisasi politik siswa kepada siswa SMP Negeri 3 Batu.Pendekatan yangdigunakandalampenelitianiniadalahpendekatankualitatifdeskriptif. Peneliti bertindak sebagai perencana pelaksana pengumpulan data analisis penafsir data dan menjadi pelapor hasil penelitian. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara observasi dan dokumentasi.Sedangkan teknik analisis data menggunakan reduksi data penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitiannya adalah (1)strategi sosialisasi politik di bagi menjadi tiga yaitu melalui kegiatan (a) intrakulikuler melalui pendidikan Kewarganegaraan (b) ekstrakulikuler melalui OSIS dan Pramuka (c) pembiasaan di sekolah melalui kegiatan yang berkaitan dengan politik di sekolah (2) proses sosialisasi politik yang terdapat di SMP Negeri 3 Batu ada tiga melalui (a) intrakulikuler melalui metode dan langkah-langkah pembelajaran (b) ekstrakulikuler organisasi berkaitan dengan politik melalui organisasi OSIS dan Pramuka (c) pembiasaan di sekolah melalui interaksi siswa (3) hasil sosialisasi politik (a) telah berjalan dengan baik di SMP Negeri 3 Batu (b) Kegiatan Pramuka yang sampai saat ini vakum (c) Kegiatan OSIS setiap melakukan rapat kerja selalu terbentur dengan KBM (d) banyak siswa yang masih pasif dalam bersosialisasi politik di sekolah.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial (FIS) > Departemen Hukum dan Kewarganegaraan (HKn) > S1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) |
Depositing User: | library UM |
Date Deposited: | 04 Jun 2013 04:29 |
Last Modified: | 09 Sep 2013 03:00 |
URI: | http://repository.um.ac.id/id/eprint/51705 |
Actions (login required)
View Item |