Pengaruh belanja pegawai, investasi pemerintah, dan pembayaran utang terhadap fenomena flypapper effect (studi pada Kabupaten/Kota di Pulau Jawa tahun 2012-2014) / Fithrotul Wahyuni - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengaruh belanja pegawai, investasi pemerintah, dan pembayaran utang terhadap fenomena flypapper effect (studi pada Kabupaten/Kota di Pulau Jawa tahun 2012-2014) / Fithrotul Wahyuni

Wahyuni, Fithrotul (2017) Pengaruh belanja pegawai, investasi pemerintah, dan pembayaran utang terhadap fenomena flypapper effect (studi pada Kabupaten/Kota di Pulau Jawa tahun 2012-2014) / Fithrotul Wahyuni. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Wahyuni Fithrotul. 2017.Pengaruh Belanja Pegawai Investasi Pemerintah dan Pembayaran Utang Terhadap Fenomena Flypaper Effect (Studi Pada Kabupaten/Kota di Pulau Jawa Tahun 2012 2104). Skripsi Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang. Pembimbing Dr.Sripujiningsih S.E. M.Si. Ak. Kata Kunci Belanja Pegawai Investasi pemerintah dan Pembayaran Utang Fenomena Flypaper Effect. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh belanja pegawai investasi pemerintah dan pembayaran utang terhadap fenomena flypaper effect. Variabel independen yang digunkan adalah belanja pegawai investasi pemerintah dan pembayaran utang sedangkan yang menjadi variabel dependen adalah fenomena flypaper effect. Penelitian ini dilakukan dengan jumlah sampel 22 kabupaten/kota dari 112 kabupaten/kota yang ada di Pulau Jawa untuk periode 2012 2014. Penarikan sampel yang dilakukan dengan teknik purposive sampling. Data diperoleh dari melalui situs Departemen Keuangan Republik Indonesia Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan (www.djpkpd.go.id) . data yang dinalisis dalam penelitian ini diolah dari Laporan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Metode statistik yang digunakan adalah statistik deskriptif dengan analisis regresi logistik menggunakan perangkat SPSS ( Statistic Product and Service Solution) versi 22.00. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan belanja pegawai investasi pemerintah dan pembayaran utang berpengaruh positif terhadap fenomena flypaper effect.Sedangkan secara parsial belanja pegawai dan pembayaran utang berpengaruh positif signifikan. Sedangkan variabel investasi pemerintah tidak berpengaruh terhadap fenomena flypaper effect. Untuk pemerintah pusatnya hendaknya menyampaikan APBD tentang DAU jauh sebelum tahun anggaran berjalan sehingga daerah dapat menyusun APBD dengan tepat. Daerah akan lebih siap meramal jumlah pengeluaran tahun berjalan serta kebijakan pajak dan retribusi daerah apabila terdapat gap antara PAD dan DAU. ABSTRACK Wahyuni Fithrotul. 2017.The Effect of Employees Purchase Government s and Debt Payments to Flypaper Effect Fhenomena (A Study to Local Goverments in Java Island 2012 2104). Essay. Accounting Department Faculty of Economics State University of Malang. Advisor Dr.Sripujiningsih S.E. M.Si. Ak Keywords Employees Purchase Government Investation Debt Payments Flypaper Effect Phenomena. This research aims to explain the effect of local Purchase government investation and debt payments to flypaper effect phenomena. The independen variables of this research are employees purchase government inventation and debt payments and the dependent variable is flypaper effect phenomena. This research use 22 samples of 112 local governments in Java Island for period 2012 2014. The samples are selected by purposive sampling technique. The data were taken from DJPK websites (www.djpkpd.go.id) . The data that analyzed in this research treated from budged realization report. Statistics Method that used in this research is descriptive statistics with logistic regression analyzising using SPSS ( Statistic Product and Service Solution) vession 22.00. The result of the research shows that employees purchase government investation and debt payments affect positively to flypaper effect phenomena simultaneously. While in partial local purchase and debt payments affect posotivrly significant. While government investation variable does not affect to flypaper effect phenomena. For the government should submit its budget about intergovernmental revenue long before the current budged year so that local government can arrange budged appropriately. The local government will be better to predicat the amount of expenditure of the current year as well as the policy taxes and levies if there is a gap between local revenue (PAD) and intergovermental revenue (DAU).

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Akuntansi (AKU) > S1 Akuntansi
Depositing User: library UM
Date Deposited: 26 Jul 2017 04:29
Last Modified: 09 Sep 2017 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/37340

Actions (login required)

View Item View Item