Analisis implementasi profil pelajar pancasila pada pembelajaran akuntansi / Faris Kurniawan Adha - Repositori Universitas Negeri Malang

Analisis implementasi profil pelajar pancasila pada pembelajaran akuntansi / Faris Kurniawan Adha

Adha, Faris Kurniawan Adha (2023) Analisis implementasi profil pelajar pancasila pada pembelajaran akuntansi / Faris Kurniawan Adha. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana guru mengimplementasikan profil pelajar pancasila pada pembelajaran akuntansi dengan berbagai faktor pendukung dan penghambat beserta solusinya. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif studi kasus dan triangulasi sumber. Temuan pada penelitian ini diharapkan dapat menjadi masukkan pada guru akuntansi agar dapat menyiapkan diri untuk mengimplementasikan profil pelajar pancasila pada pembelajaran akuntansi. Hasil pada penelitian ini menunjukkan bahwa guru mengimplementasikan profil pelajar pancasila pada pembelajaran akuntansi dengan cara melakukan pembelajaran yang berpusat pada siswa. Beberapa dimensi telah terpenuhi seperti kreatif mandiri gotong royong dan bernalar kritis.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Akuntansi (AKU) > S1 Pendidikan Akuntansi
Depositing User: library UM
Date Deposited: 08 Sep 2023 04:29
Last Modified: 09 Sep 2023 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/300237

Actions (login required)

View Item View Item