Persepsi mahasiswa teknologi pendidikan terhadap penerapan blended learning untuk kenyamanan dan daya tarik pembelajaran pada matakuliah pengembangan bahan belajar / Deklara Nanindya Wardani - Repositori Universitas Negeri Malang

Persepsi mahasiswa teknologi pendidikan terhadap penerapan blended learning untuk kenyamanan dan daya tarik pembelajaran pada matakuliah pengembangan bahan belajar / Deklara Nanindya Wardani

Wardani, Deklara Nanindya (2018) Persepsi mahasiswa teknologi pendidikan terhadap penerapan blended learning untuk kenyamanan dan daya tarik pembelajaran pada matakuliah pengembangan bahan belajar / Deklara Nanindya Wardani. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

i ABSTRAK Wardani Deklara Nanindya.2018.Persepsi Mahasiswa Teknologi Pendidikan Terhadap Penerapan Blended Learning Untuk Kenyamanan Dan Daya Tarik Pembelajaran Pada Matakuliah Pengembangan Bahan Belajar.Skripsi Jurusan Teknologi Pendidikan FIP Universitas Negeri Malang.Pembimbing (I) Dr. Anselmus J.E. Toenlioe M.Pd. (II) Dr. Agus Wedi M.Pd. Kata Kunci Persepsi Blended Learning Kenyamanan dan Daya Tarik Pembelajaran Seseorang pasti akan memiliki pendapat atau pandangan masing-masing terhadap suatu hal yang kemudian dipersepsikan seperti mahasiswa Teknologi pendidikan yang memiliki persepsi masing-masing terhadap penerapan model pembelajaran di kelas pada matakuliah pengembangan bahan belajar. Pada matakuliah pengembangan bahan belajar di jurusan Teknologi Pendidikan Universitas Negeri Malang menerapkan model pembelajaran dengan menggabungkan kelebihan dari model pembelajaran tatap muka (face-to-face) dan model e-learning. Penggabungan kedua model pembelajaran tersebut biasa disebut dengan blended learning. Penerapan blended learning pada proses pembelajaran dapat mengakomodasi gaya belajar masing-masing mahasiswa. Karena model pembelajaran ini dilakukan di kelas yang dapat mengakomodasi gaya belajar mahasiswa auditori dan kinestetik dan dilakukan secara online yang dapat mengakomodasi gaya belajar mahasiswa visual dan bila gaya belajar masing-masing mahasiswa telah terakomodasi maka kenyamanan dan daya tarik pembelajaran matakuliah pengembangan bahan ajar akan muncul. Dengan demikian peneliti ingin mengetahui persepsi mahasiswa Teknologi Pendidikan terhadap penerapan blended learning untuk kenyamanan dan daya tarik pembelajaran pada matakuliah pengembangan bahan belajar dan mendeskripsikannya. Penelitian ini menggunakan metode dekriptif kuantitatif dengan skala likert dari satu sampai empat. Data penelitian yang diperoleh dari instrumen atau angket yang disebar diolah dalam bentuk persentase dan rentangan yang kemudian dijabarkan dengan sederhana dengan harapan akan memberikan pemahaman bagi pembaca. Berdasarkan hasil analisis data kesimpulan yang diperoleh yaitu persepsi mahasiswa terhadap penerapan blended learning positif. Akan tetapi pada variabel kenyamanan belajar dan daya tarik pembelajaran terdapat satu pernyataan yang menunjukkan ketidaksetujuan mahasiswa yang dapat menurunkan kualitas proses pembelajaran dengan menerapkan blended learning yaitu jarak antara papan tulis dan tempat duduk saat dikelas (34%) intensitas keperpustakaan baik secara langsung maupun online (54%) dan diskusimengenai mataeri dan tugas dengan dosen (38%). Oleh sebab itu perlu adanya perbaikan sehingga proses pembelajaran dapat berjalan dengan baik dan hasil yang didapat sesuai dengan harapan baik dari pengajar/dosen maupun mahasiswa. ii ABSTRACT Wardani Deklara Nanindya. 2018. Perception of Eduvational Technology s Student Againts the Application of Blended Learning For Learning Convenience And Appeal In Learning Materials Development Course. Skripsi Jurusan Teknologi Pendidikan FIP Universitas Negeri Malang.Pembimbing (I) Dr. Anselmus J.E. Toenlioe M.Pd. (II) Dr. Agus Wedi M.Pd. Keywords Perception Blended Learning Learning Convenience And Appeal Someone will surely have opinions or views of each of the things that are then perceived such as students of Educational Technology who have their respective perceptions of the application of learning models in the classroom in the course of development of learning materials. In the course of development of learning materials in the Department of Educational Technology State University of Malang apply the learning model by combining the advantages of face-to-face (face-to-face) model and e-learning model. Merging the two learning models is called blended learning. Application of blended learning in the learning process can accommodate the learning style of each student. Because this learning model is conducted in the classroom that can accommodate the learning style of auditory and kinesthetic students and done online that can accommodate visual student learning style and if the learning style of each student has been accommodated then the convenience and appeal of the learning subject development course will appear. Thus the researcher wanted to know the perception of student of Education Technology on the application of blended learning for the convenience and the appeal of learning in learning material development course and to describe it. This research uses quantitative descriptive method with Likert scale from one to four. Research data obtained from instruments or questionnaires are distributed processed in the form of percentages and ranges which then spelled out simply in the hope that will provide understanding for the reader. Based on the results of data analysis the conclusion obtained is the perception of students on the application of positive blended learning. However in the variable of learning convenience and learning appeal there is one statement that shows the student s disagreement which can decrease the quality of learning process by applying blended learning ie the distance between the blackboard and the seats in the class (34%) the intensity of the librarian either directly or online (54%) and discussions about subjects and tasks with lecturers (38%). Therefore the need for improvement so that the learning process can run well and the results obtained in accordance with the expectations of both teachers / lecturers and students.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) > Departemen Teknologi Pendidikan (TEP) > S1 Teknologi Pendidikan
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 23 May 2018 04:29
Last Modified: 09 Sep 2018 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/747

Actions (login required)

View Item View Item