Pengembangan perangkat pembelajaran berbasis realistic mathematocs education dengan memperhatikan beban kognitif siswa materi bangun ruang sederhana kelas IV SD / Eko Waluyo - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengembangan perangkat pembelajaran berbasis realistic mathematocs education dengan memperhatikan beban kognitif siswa materi bangun ruang sederhana kelas IV SD / Eko Waluyo

Waluyo, Eko (2017) Pengembangan perangkat pembelajaran berbasis realistic mathematocs education dengan memperhatikan beban kognitif siswa materi bangun ruang sederhana kelas IV SD / Eko Waluyo. Masters thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Waluyo E. 2016. Pengembangan Perangkat Pembelajaran Berbasis Realistic Mathematics Educationdengan Memperhatikan Beban Kognitif Siswa Materi Bangun Ruang Sederhana Kelas IV SD. Tesis Jurusan Pendidikan Dasar Pascasarjana Universitas Negeri Malang. Pembimbing (I) Prof. Dr. Cholis Sa dijah M.Pd. M.A (II) Dr. Subanji M.Si. Kata Kunci Pengembangan Realistic Mathematics Education Beban Kognitif Siswa Menurut Permendikbud Nomor 103 Tahun 2014 tentang pembelajaran pada pendidikan dasar dan pendidikan menengah pembelajaran merupakan proses antar peserta didik dan antara peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar. Salah satu yang menjadi tuntutan seorang pedidik adalah harus mampu mengaitkan materi pembelajaran dengan sumber belajar yang bisa dari lingkungan peserta didik. Sehingga seorang pendidik dalam pembelajaran harus mampu mengembangkan perangkat pembelajaran. Penelitian ini bertujuan mengembangkan perangkat pembelajaran berbasis Realistic Mathematics Education dengan memperhatikan beban kognitif siswa materi bangun sederhana yang valid praktis dan efektif. Perangkat pembelajaran yang berupa Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) dan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) berbasis RME dengan memperhatikan beban kognitif siswa. Subyek coba dalam penelitian ini adalah siswa-siswa kelas IV SDN Jumerto 01Jember. Penelitian ini menggunakan model pengembangan Plomp yang terdiri lima fase yaitu (1) fase investigasi awal (2) fase design (3) fase realisasi (4) fase tes evaluasi revisi dan (5) fase implementasi. Instrumen pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini berupa (1) lembar validasi (2) lembar observasi keterlaksanaan (3) lembar observasi (4) angket respon dan (5) tes hasil belajar. Padafasetes evaluasidanrevisidiperolehpenilaian validator rata-rata keseluruhanaspekpada RPP adalah3 23 danuntukperangkat LKPD hasilpenilaian validator adalah 3 31 sehinggakeduaperangkatpembelajaran (RPP dan LKPD) memenuhikriteriakevalidandapatdikatakanperangkatpembelajaranvalid. Hasilujicobalapangan keterlaksanaan RPP iniuntukmelihatkriteriakepraktisan diperoleh rata-rata keterlaksanaanperangkatpembelajaranadalah 3 15masukkategoritinggi dapatdikatakanbahwaperangkatpembelajaran adalah praktis. Hasilujicoba LKPD mencakup 3 aspek yaitu (1) rata-rata hasilbelajarsiswaadalah 77 6 atau84% darikeseluruhansiswa yang tuntas (2) seluruhaktivitasdiperolehantara (10 20)% kecualiuntukjeniskegiatan ke-7 (aktivitassiswa yang tidakrelevandenganpembelajaran) antara (0 5)% dan (3) 80% siswadarikeseluruhanmenyatakansenangpadapembelajaran. Dari ketigahasilpadaujicobalapanganuntukkriteriakeefektifan prototipeperangkatpembelajaran yang dikembangkanyaitu LKPD dan RPP memenuhikriteriakeefektifan sehinggaperangkatpembelajarandapatdikatakanefektif.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Sekolah Pascasarjana(PS) > S2 Pendidikan Dasar
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 09 Feb 2017 04:29
Last Modified: 09 Sep 2017 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/63052

Actions (login required)

View Item View Item