Peningkatan aktivitas dan hasil belajar IPS siswa kelas V SD Negeri Kalibamba melalui penerapan pembelajaran tipe jigsaw II berbantuan media puzzle / Jumardin - Repositori Universitas Negeri Malang

Peningkatan aktivitas dan hasil belajar IPS siswa kelas V SD Negeri Kalibamba melalui penerapan pembelajaran tipe jigsaw II berbantuan media puzzle / Jumardin

Jumardin (2016) Peningkatan aktivitas dan hasil belajar IPS siswa kelas V SD Negeri Kalibamba melalui penerapan pembelajaran tipe jigsaw II berbantuan media puzzle / Jumardin. Masters thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Jumardin. 2016.Peningkatan Aktivitas dan Hasil Belajar IPS Siswa Kelas V SD Negeri Kalibamba Melalui Penerapan Pembelajaran Tipe Jigsaw II Berbantuan Media Puzzle. Tesis.ProgramStudiPendidikanDasar. PascasarjanaUniversitasNegeriMalang.Pembimbing (I)Prof. Dr. Hariyono M. Pd.(II)Dr.Dedi Kuswandi M. Si. KataKunci Jigsaw II Puzzle Aktivitas HasilBelajar ObservasiawalpadasiswakelasV SDN Kalibamba ditemukan permasalahan mengenai proses pembelajaranIPS yaitu siswaterlihatpasifdalammenerimamateripelajaran aktivitassiswadalamkelompokmasihsangatkurang proses pembelajaran yang berorientasipadapencapaian target untukmenyelesaikanbahan ajar tanpamemperhatikantingkatpemahamansiswaterhadapmateripelajaran siswa yang berkemampuanlebihtinggimasihmendominasikelompoksedangkansiswa yang lain hanyabertindaksebagaipendengar siswacenderungberbicaradengantemansebangkudanmalas-malasanpadasaat guru menjelaskanmateripelajaran tidakadasiswa yang beranibertanyaapabilaadamateri yang belumdipahami apabila guru memberikanpertanyaanmengenaimateri yang telahdijelaskan hanyaadasatuatauduadari 16 siswa yang bisadanberanimenjawab media danalat bantu yang digunakandalam proses pembelajaran IPS hanyabukuteksdanpapantulis. Hal tersebut mengakibatkan kurangnya aktivitas siswa dalam belajar dan berdampak pada hasil belajar Penelitianiniadalahpenelitiantindakankelas (PTK) atauclassroom action research yang dilakukan denganduasiklus masing-masingsiklusterdiridariduapertemuan. Padasetiapsiklus yang dilaksanakanterdiriatasempattahapan yaitu perencanaan pelaksanaan observasi danrefleksi.Penelitianinidilaksanakan diSDNKalibamba KecamatanBambalamotu KabupatenMamuju Utara dengansubyekpenelitian16 siswakelasVtahunpelajaran 2015/2016 Hasil penelitian ini menunjukkan Bahwa 1) pembelajaran dengan menggunakan Jigsaw II berbantuan media puzzle dalam pembelajaran IPS dapat meningkatkan aktivitas belajar IPS. Hal ini terlihat pada peningkatan aktivitas siswa dari siklus I ke siklus II sebesar 27% 2) penggunaan Jigsaw II berbantuan media puzzle dalam pembelajaran IPS dapat meningkatkan hasil belajar IPS. Hal ini terlihat pada tes akhir siklus I nilai rata-rata 64 06 menjadi 72 pada tes akhir siklus II. Berdasarkan hasil penelitian penulis menyarankan kepada guru 1) menggunakan pembelajaran tipe Jigsaw II berbantuan media puzzlesebagai alternatif dalam mengatasi kesulitan siswa dalam belajar khususnya pembelajaran IPS 2) bagi guru yang inginmenerapkanpembelajaran tipe Jigsaw II berbantuan media puzzle pengaturanwaktuharus diperhatikan 3) untuk mengatasi kejenuhan siwa penerapan pembelajaran tipe Jigsaw II berbantuan media puzzle merupakan alternatif yang dapat digunakan oleh guru.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Sekolah Pascasarjana(PS) > S2 Pendidikan Dasar
Depositing User: library UM
Date Deposited: 10 Jun 2016 04:29
Last Modified: 09 Sep 2016 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/62916

Actions (login required)

View Item View Item