Pengaruh model inkuiri terbimbing berbantuan jurnal belajar terhadap penguasaan konsep dan ketrampilan proses IPA kelas VII di SMP Negeri 2 Passi Kabupaten Bolaang Mongondow / Rahman Laoh - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengaruh model inkuiri terbimbing berbantuan jurnal belajar terhadap penguasaan konsep dan ketrampilan proses IPA kelas VII di SMP Negeri 2 Passi Kabupaten Bolaang Mongondow / Rahman Laoh

Laoh, Rahman (2015) Pengaruh model inkuiri terbimbing berbantuan jurnal belajar terhadap penguasaan konsep dan ketrampilan proses IPA kelas VII di SMP Negeri 2 Passi Kabupaten Bolaang Mongondow / Rahman Laoh. Masters thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Laoh Rahman. 2015. Pengaruh Model Inkuiri Terbimbing berbantuan Jurnal Belajar terhadap Penguasaan Konsep dan Keterampilan Proses IPA Kelas VII Di SMP Negeri 2 Passi Kabupaten Bolaang Mongondow. Tesis Program Pascasarjana Program Studi Pendidikan Dasar IPA. Universitas Negeri Malang. Pembimbing (I) Dr. Ibrohim M.Si (II) Dra. Sri Rahayu M.Ed Ph.D Kata kunci Model inkuiri Terbimbing Jurnal Belajar Penguasaan konsep keterampilan proses IPA. Salah satu upaya pembenahan pendidikan di Indonesia adalah dengan dikembangkannya Kurikulum 2013 dimana kurikulum ini lebih menekankan pada pengembangan kompetensi pengetahuan keterampilan dan sikap. Salah satu hal yang terdapat dalam kurikulum 2013 adalah bagaimana guru dapat mengembangkan strategi pembelajaran di dalam kelas. Beberapa strategi telah dilakukan namun penguasaan konsep dan keterampilan proses IPA masih tergolong rendah.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan penguasaan konsep dan keterampilan proses IPA siswa pada pembelajaran dengan menggunakan model inkuiri terbimbing berbantuan jurnal belajar. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu di mana desain penelitiannya adalah postest only control group design. Teknik sampling yang digunakan adalah Cluster sampling. Sampel penelitian ini terdiri dari dua kelas dengan populasi kelas VII SMP Negeri 2 Passi Kabupaten Bolaang Mongondow. Data penelitianiniadalahhasilpostestpenguasaankonsepdan data observasiketerampilan proses IPA. Hasil penelitian menunjukan bahwa ada perbedaan yang signifikan dalampenguasaan konsep dan keterampilan proses IPA pada pembelajaran dengan menggunakan model inkuiri terbimbing berbantuan jurnal belajar dibandingkan dengan pembelajaran model inkuiri terbimbing. Hasil uji t untuk penguasaan konsep menunjukan nilai t hitung 2 256. Nilai ini lebih tinggi dari nilai dari taraf nyata 945 0 05 dengan nilai 2 002. Demikian juga untuk uji-t pada keterampilan proses sains didapatkan nilai t hitung 2 548. Nilai tersebutlebih tinggi dari nilai taraf nyata 945 0 05 dengan nilai 2 002.Berdasarkanhasiltemuandapatdisimpulkanpenguasaankonsepdanketerampilan proses IPA siswadenganpembelajaraninkuiriterbimbingberbantuanjurnalbelajarlebihtinggidibandingkandenganpembelajaran model inkuiriterbimbing danhasilpenelitianinidapatdigunakandalam proses pembelajaran.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Sekolah Pascasarjana(PS) > S2 Pendidikan Dasar
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 04 Aug 2015 04:29
Last Modified: 09 Sep 2015 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/62880

Actions (login required)

View Item View Item