Pengembangan buku ajar berbasis penelitian perkembangan larva ulat sutera (Bombyx mori L.) untuk matakuliah perkembangan hewan prodi pendidikan biologi S1 Universitas Jember / Sulistyo Dwi K.P. - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengembangan buku ajar berbasis penelitian perkembangan larva ulat sutera (Bombyx mori L.) untuk matakuliah perkembangan hewan prodi pendidikan biologi S1 Universitas Jember / Sulistyo Dwi K.P.

Putro, Sulistyo Dwi Kartining Putro Sulistyo (2016) Pengembangan buku ajar berbasis penelitian perkembangan larva ulat sutera (Bombyx mori L.) untuk matakuliah perkembangan hewan prodi pendidikan biologi S1 Universitas Jember / Sulistyo Dwi K.P. Masters thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Putro SulistyoDwi K 2016. PengembanganBuku Ajar BerbasisPenelitianPerkembangan Larva UlatSutera (Bombyxmori L.) untukMatakuliahPerkembanganHewan (PH) Prodi PendidikanBiologi S1 UniversitasJember. Tesis Program StudiPendidikanBiologi Pascasarjana UniversitasNegeri Malang. Pembimbing (I) Dr. Umie Lestari M.Si. (II) Dr. Betty Lukiati M.Si. Kata Kunci BukuAjarBerbasisPenelitian HormonJuvenil IsolasiHormon. Peranbahanajardalam proses pembelajaranbertujuanuntukmenyajikansumberinformasi bahankajiandansumberkegiatanbagimahasiswa. Pengembanganbahan ajar berupabuku ajar berbasispenelitian yang dilakukanbertujuanuntukmenghasilkanbuku ajar matakuliahperkembanganhewan yang akandigunakansebagaisalahsatusumberbukupenunjangbelajarbagimahasiswaPendidikanBiologi S1 UniversitasNegeriJember. Materi yang akandisajikandalambuku ajar berbasispenelitiantersebutmembahastentangfenomenasuatuperkembangan larva ulatsuteramenjadidewasa yang ditinjaudarihormonberdasarkankajianbiologimolekulernya. Penelitianinimerupakanpenelitianpengembanganbuku ajar berbasispenelitianlaboratorik.Model pengembangan yang digunakandalampenelitianinimengadaptasidari model pengembanganHannafindan Peck (1988).Pemilihan model pengembanganinididasarkanataspemikiranbahwa model ini 1) memberikesempatanuntukmelakukanrevisi (evaluasi) padasetiaptahapan 2) model inisangatsederhananamunimplementasinyasistematik. Model pengembanganinimerupakan model desainpembelajaran yang berorientasipadaproduk.Penelitianlaboratorik yang dilakukanpadatahapanpegembanganinimeliputipemeliharaanulatsutera purifikasihormon isolasi protein SDS-PAGE dan GCMS dilakukanpadaprosedurfasedesaindanperencanaan. Berdasarkanhasilisolasidanpurifikasihormonjuvenildidapatkankomponenpenyusunsenyawahormonjuvenilulatsuteraterdapat 3 senyawa JH I JH II dan JH III.JH III merupakanMethyl- (2E 6E)-(10R)-10 11-epoxy-3 7 11-trimethyl-2 6-dodecadienoate JH IImerupakanMethyl (2E 6E 10cis) - (10R 11S)-10 11-epoxy-3 7 11 - trimethyl - 2 6 - tridecadienoate danJH IIImerupakanMethyl (2E 6E 10cis) - (10R 11S) - 10 11 epoxy - 7ethyl 3 11 dimethyl - 2 6 tridecadienoate.Dari hasilberatmolekul yang diperolehdarihasilisolasi protein kelenjarcorpora allatadiperolehberatmolekulsebesar 39 kDa dimanamenurutCusson M dkk. 1992 protein denganberatmolekul 39 kDapadacorpora allataberfungsisebagaibinding affinity pada proses sekresihormon juvenile perkembangan larva ulatsuterabombyxmori. Namununtukfungsikhususpadabeberapa protein yang terdapatpadacorpora allatamasihbelumbisadipastikanpadaleterlibatanyadalam proses metamorfosisulatsutera. Melaluipengembanganbuku ajar berbasispenelitian yang telahdilakukandenganmenyajikanmateri-materihasilanalisismolekuler mahasiswasangatantusiasdanmendapatkanpengetahuandaninformasi-informasiterbaru.Hal inidikarenakanbuku ajar berbasispenelitianmasihdianggaphalbaruolehmahasiswadanmendapatresponpositifuntukmahasiswa.Berdasarkanhasilanalisismenunjukkanbuu ajar yang disusuntelahmemenuhisyaratkelayakan. Tingkat kelayakanujiterbatasperoranganmahasiswadiperolehsebesar 94 7% dengankategori valid ujikelayakandariahli media diperolehsebesar 93 35% dengankategori valid danujikelayakansajianmaterisebesar 80 07% dengankategori valid danlayakuntukdigunakansebagaibukupenunjangpembelajaranmatakuliahperkembanganhewan.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) > Departemen Biologi (BIO) > S2 Pendidikan Biologi
Depositing User: library UM
Date Deposited: 19 Jul 2016 04:29
Last Modified: 09 Sep 2016 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/60626

Actions (login required)

View Item View Item