Pelaksanaan evaluasi diklat perkoperasian di UPT Diklat Koperasi dan UMKM Provinsi Jawa Timur / Aan Huda Prisdiantoro - Repositori Universitas Negeri Malang

Pelaksanaan evaluasi diklat perkoperasian di UPT Diklat Koperasi dan UMKM Provinsi Jawa Timur / Aan Huda Prisdiantoro

Prisdiantoro, Aan Huda (2015) Pelaksanaan evaluasi diklat perkoperasian di UPT Diklat Koperasi dan UMKM Provinsi Jawa Timur / Aan Huda Prisdiantoro. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Prisdiantoro Aan H. 2015. PelaksanaanEvaluasiDiklat di UPT DiklatKoperasidanUMKM ProvinsiJawaTimur. Skripsi JurusanTeknologiPendidikan FakultasIlmuPendidikan UniversitasNegeri Malang. Pembimbing (I) Dr. A.J.E. Toenlioe M.Pd (II) Dra. Susilaningsih M.Pd Kata Kunci evaluasi diklat tahapan aspek pengumpulan data analisis data Demi menjawabtantanganduniakerja yang akhir-akhirinimenuntutmasyarakatuntuksemakinproduktif masyarakatharusmengembangkanbanyaklapangankerja. Salah satucaramelaluikoperasi dalamsebuahlembagakoperasidibutuhkansumberdayatenagakerja yang memilikiketerampilandankemampuan. Untukmewujudkanmasyarakat yang terampil pemerintahmemberikanwadahlembagapelatihandiklat yang sesuaidengankebutuhanmasyarakat. Pelaksanaanpelatihan di unit pelayananteknisdiklatkoperasidan UMKM JawaTimur dalamsebuahpelaksanaandiklattidakluputdarikegiatanevaluasi. Penelitianinibertujuanmencariinformasidalambentukdiskripsimengenaipelaksanaanevaluasidiklatperkoperasian. Informasitersebutmengenai (1) bagaimanakahtahapanevaluasidalam program diklatperkoperasian (2) apasajakahaspek yang dievaluasidalam program diklatperkoperasian (3) bagaimanakahteknikpengumpulan data padaevaluasi programdiklatperkoperasian dan (4) bagaimanakahanalisis data padaevaluasi program diklatperkoperasian. Penelitianinimenggunakanpendekatandeskriptifkualitatif. Teknikpengumpulan data yang digunakanadalahobservasi wawancara dandokumentasi. Lokasipenelitian di UPT DiklatKoperasidan UMKM JawaTimurjalanrayakaranglo No 76 Singosari Kabupaten Malang. Tempat penelitian ini dipilihkarena UPT DiklatKoperasidan UMKM JawaTimurmerupakanlembagapenyelenggara program pelatihanberdasarkankebutuhanmasyarakat. Berdasarkanhasilpenelitiandanpembahasandiperolehempatsimpulan. Pertama tahapanevaluasidiklatperkoperasian yang dilakukansudahmemenuhilangkah-langkah yang harusdilakukanuntukmelakukanevaluasidiklatyaitu (1) tahappersiapan (2) tahappengumpulandanpengolahan data dan (3) tahappenyusunanlaporan.Kedua aspek-aspek yang dievaluasidiklatperkoperasiansudahsangatterfokusnamunlebihmenekankanpadaevaluasihasilnya. Aspek yang dievaluasimeliputi (1) aspeksaranadanpelayanan (2) aspekinstrukturataupengajar dan (3) aspekhasilbelajar.Ketiga penerapanteknikpengumpulan data yang digunakanadalahteknikangketataukuisioner danpenerapanteknikevaluasiinisudahsesuaidengankompetensisubjek yang dievaluasiyaitupeserapelatihan. Keempat penerapanteknikanalisis data yang digunakanmenggunakanprosedurdiskriptifkuantitatifyaiturekapitulasi data angka yang sudahsesuaidenganbentuk data yang diperolehdenganteknikpengumpulan data angketdankuisionersertasesuaidenganinformasi yang dihasilkan. Berdasarkan hasil penelitian tersebut peneliti menyarankan lebih menekankan pada aspek yang bisa dievaluasi melalui evaluasi proses dan juga evaluasi hasil tahapannya lebih diperinci di setiap tahapannya agar mendapatkan hasil yang maksimal teknik pengumpulan datanya ditambahkan teknik wawancara atau angket terbuka yang berisikan masukan dari respondennya berupa tulisan harapan langsung dari respondennya dan pelaksanaan analsis diberikan jangka waktu agar penyususnan laporannya dapat selesai sesuai jadwal.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) > Departemen Teknologi Pendidikan (TEP) > S1 Teknologi Pendidikan
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 01 Oct 2015 04:29
Last Modified: 09 Sep 2015 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/580

Actions (login required)

View Item View Item