Model management stres pemimpin organisasi mahasiswa fakultas dan unit kegiatan mahasiswa Universitas Negeri Malang / Atub Candra Qolby - Repositori Universitas Negeri Malang

Model management stres pemimpin organisasi mahasiswa fakultas dan unit kegiatan mahasiswa Universitas Negeri Malang / Atub Candra Qolby

Qolby, Atub Candra (2015) Model management stres pemimpin organisasi mahasiswa fakultas dan unit kegiatan mahasiswa Universitas Negeri Malang / Atub Candra Qolby. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Qolby CandraAtub. 2015. Model Management StresPemimpinOrganisasiMahasiswaFakultasdan Unit KegiatanMahasiswaUniversitasNegeri Malang. Skripsi JurusanPsikologi FakultasPendidikanPsikologi UniversitasNegeri Malang Pembimbing (I) Drs. Fattah Hidayat S.Psi M.Si (II) NinikSetiyowati S.Psi M.Psi. Kata Kunci model management stres pemimpinorganisasimahasiswafakultas unit kegiatanmahasiswa universitasnegerimalang. Pemimpinorganisasimahasiswamenjadipusatperhatiandanmenjadiujungtombakberfungsinyasebuahorganisasimahasiswa.Tugasdaripemimpinormawayaitumengontrol memberikanwewenangdantugassertamemberikankeputusandarisetiapmasalah yang sedangdiselesaikan.Masalah yang timbulseringmengakibatkanstrespadapemimpinormawa tidakterkecualipemimpinormawa di UniversitasNegeri Malang. Management stresmenjadicarauntukmengurangistres yang dihadapiolehpemimpinormawa. Penelitianinibertujuanuntukmengetahui model-model management strespemimpinorganisasimahasiswafakultasdan unit kegiatanmahasiswa di universitasnegerimalang. Penelitianinimenggunakanmetodepenelitiankualitatifstudikasus subjekpenelitianberjumlah 3 (tiga) orang dengankriteria (1) Subjekpernahatausedangmenjabatsebagaipemimpinormawafakultas di UniversitasNegeri Malang (2) Subjekpernahmemiliki program kerjalebihdari 3 yang memilikiskalabesar (3) Bersediamenjadisubjekpenelitian. Penggalian data dalampenelitianinimenggunakanwawancaramendalam observasidancatatanlapangan.Pengecekankeabsahan data menggunakanRe-check Significant Other TriangulasidanBahanReferensi. HasilpenelitianmenunjukkanbahwaManagement Stresdengancaramenghindarmenjadicarauntukmenekanstres yang seringdilakukan..Pengalamanmasalaluyaituhubungananakdengan orang tuadenganintensitaskomunikasi yang masihkurangsertahubungandenganlawanjenis yang masihterbawasampaisekarangmenjadisalahsatusumberstres yang mempengaruhikinerjadaripemimpinormawa.Minatsosialmenjadifaktor yang paling mempengaruhipemimpinormawauntukmemilihbagaimanauntukmenekanstres semakintinggiminatsosialsemakinmemiliki rasa empati yang tinggibagipemimpinormawa semakinrendahminatsosialsemakintinggi superiority yang dimilikipemimpinormawa.Minatsosialjugamempengaruhibagaimanacarapemimpinormawauntukmemimpinsertamemilihsuatutujuan.Hasilpenelitianmenunjukan saran kepadapenelitiansejenisuntuklebihmemahamidanmencematikarakteristikdarisubjekdanmemperdalamteoriuntukanalisis data.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi (FPsi) > Departemen Psikologi (PSi) > S1 Psikologi
Depositing User: library UM
Date Deposited: 04 Aug 2015 04:29
Last Modified: 09 Sep 2015 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/56028

Actions (login required)

View Item View Item