Penerapan model pembelajaran take and give untuk meningkatakan pemahaman konsep geografi peserta didik kelas XI IIS-3 SMA Negeri 1 Tumpang Kabupaten Malang / Kornelia Hilda Hasna - Repositori Universitas Negeri Malang

Penerapan model pembelajaran take and give untuk meningkatakan pemahaman konsep geografi peserta didik kelas XI IIS-3 SMA Negeri 1 Tumpang Kabupaten Malang / Kornelia Hilda Hasna

Hasna, Kornelia Hilda (2017) Penerapan model pembelajaran take and give untuk meningkatakan pemahaman konsep geografi peserta didik kelas XI IIS-3 SMA Negeri 1 Tumpang Kabupaten Malang / Kornelia Hilda Hasna. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

RINGKASAN Hasna H.K. 2017. Penerapan Model Pembelajaran Take And Give Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Geografi Peserta Didik Kelas XI IIS-3 SMA Negeri 1 Tumpang Kabupaten Malang.Skripsi Jurusan Geografi Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Malang. Pembimbing (1) Dra.Yuswanti Ariani Wirahayu M.Si (2) Drs. Hendri Purwinto M.Si Kata Kunci Penerapan Model Pembelajran Take and Give Pemahaman Konsep SMA Negeri 1 Tumpang merupakan salah satu sekolah negeri yang ada di Tumpang Kabupaten Malang yang mengalami permasalahan pembelajaran di dalam kelas. Penelitian ini berdasarkan permasalahan yang dialami peserta didik kelas XI IIS 3 SMA Negeri 1 Tumpang Kabupaten Malang yaitu rendahnya pemahaman konsep pada pembelajaran geografi. Berdasarkan observasi awal yang dilakukan pada bulan November 2017 di kelas XI IIS 3 peserta didik masih kesulitan dalam memahami konsep yang di ajarkan dengan kata lain pemahaman konsep peserta didik masih rendah. Hal ini dibuktikan dengan beberapa temuan antara lain 1) Dalam kegiatan belajar mengajar guru menggunakan metode ceramah sehingga menimbulkan kebosanan peserta didik hal ini mengakibatkan peserta didik sibuk dengan aktifitasnya sendiri 2) peserta didik cendrung menghafal tanpa memahami materi. Pemahaman konsep yang rendah ini dikarenakan kurangnya variasi model pembelajaran yang digunakan oleh guru yang didominasi dengan metode ceramah. Tujuan penelitian ini adalah meningkatkan pemahaman konsep peserta didik dengan menggunakan model pembelajaran take and give pada mata pelajaran geografi. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang terdiri dari pra tindakan perencanaan tindakan pelaksanaan tindakan dan refleksi. Subjek penelitian yakni peserta didik kelas XI IIS 3 SMA Negeri 1 Tumpang Kabupaten Malang dengan jumlah 39 peserta didik. Materi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Mitigasi dan Adaptasi Bencana Alam. Pengambilan data dengan lembar observasi catatan lapangan dan tes. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat peningkatan pemahaman konsep geografi peserta didik SMA Negeri 1 Tumpang Kabupaten Malang. Rata-rata pemahaman konsep peserta didik sebesar 67 44 pada siklus I pada siklus II 88 59. Peningkatan pemahaman konsep peserta didik dari siklus I ke siklus II yaitu sebesar 21 15 menjadi 23 87%. Model pembelajaran take and give ini diharapkan dapat digunakan guru mata pelajaran geografi sebagai alternatif model pembelajaran. Selain itu penggunaan media pembelajaran yang bervariasi juga sangat dianjurkan karena akan memudahkan peserta didik dalam memahami konsep yang diajarkan. SUMMARY Hasna H.K. 2017. Application of Learning Model Take And Give To Improve Understanding of Geography Concept of Student Class XI IIS-3 SMA Negeri 1 Tumpang Malang Regency. Thesis Geography Department Faculty of Social Sciences State University of Malang. Advisor (1) Dra.Yuswanti Ariani Wirahayu M.Si (2) Drs. Hendri Purwinto M.Si Keywords Application of Take and Give Learning Model Concept Understanding SMA Negeri 1 Tumpang is one of the public schools in Tumpang Malang Regency experiencing learning problems in the classroom. This study is based on the problems experienced by students of class XI IIS 3 SMA Negeri 1 Tumpang Malang Regency is the low understanding of the concept of learning geography. Based on preliminary observation conducted in November 2017 in class XI IIS 3 students still difficulties in understanding the concept that is taught in other words understanding the concept of learners is still low. This is evidenced by several findings among others 1) In teaching and learning activities teachers use lecture methods that cause boredom of learners this result in learners busy with their own activities 2) learners tends to memorize without understanding the material. This low understanding of the concept is due to the lack of variation of the learning model used by the teacher who is dominated by the lecture method. The purpose of this research is to increase the understanding of learners concept by using take and give learning model on geography subject. This research is a classroom action research consisting of pre action action planning action implementation and reflection. The subjects of the study are students of class XI IIS 3 SMA Negeri 1 Tumpang Malang Regency with the number of 39 students. The material used in this research is Mitigation and Adaptation of Natural Disasters. Data collection with observation sheets field notes and tests. Data analysis used in this research use quantitative descriptive analysis. The results of this study indicate that there is a decrease and increase understanding of the concept of geography learners SMA Negeri 1 Tumpang Malang Regency. The average understanding of the learners concept is -5.04% in cycle I to 23.87% in cycle II. Enhancement of understanding of learners concept from cycle I to cycle II that is equal to 21 15. Take and give learning model is expected to be used geography teacher as an alternative model of learning. In addition the use of varied learning media is also highly recommended because it will facilitate learners in understanding the concepts taught.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial (FIS) > Departemen Geografi (GEO) > S1 Pendidikan Geografi
Depositing User: library UM
Date Deposited: 18 Sep 2017 04:29
Last Modified: 09 Sep 2017 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/53601

Actions (login required)

View Item View Item