Muatan nilai nasionalisme dalam permainan gobak sodor dan musik karawitan di SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo / Bagus Rusnanda - Repositori Universitas Negeri Malang

Muatan nilai nasionalisme dalam permainan gobak sodor dan musik karawitan di SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo / Bagus Rusnanda

Rusnanda, Bagus (2017) Muatan nilai nasionalisme dalam permainan gobak sodor dan musik karawitan di SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo / Bagus Rusnanda. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Bagus Rusnanda. 2017.Muatan Nilai Nasionalisme Dalam Permainan Gobak Sodor dan Musik Karawitan di SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo. Skripsi Jurusan Hukum Kewarganegaraan Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Fakultas Ilmu Sosial. Pembimbing (1) Dr. Nur Wahyu Rochmadi M.Pd (II) Drs. Ketut Diara Astawa S.H M.Si. Kata Kunci Permainan Tradisional Musik Karawitan Nasionalisme Sekolah sebagai wahana bagi siswa untuk menuntut ilmu juga memiliki peran besar dalam menumbuhkan nasionalisme. Sekolah Menengah Pertama (SMP) merupakan tempat untuk siswa menempuh ilmu menengah pertama. SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo merupakan sekolah yang mempunyai Visi melestarikan budaya. Sekolah bertujuan agar siswa yang dihasilkan memiliki nasionalisme tinggi. Maka dari itu SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo menerapkan permainan tradisional dan musik tradisional karawitan yang wajib diikuti siswa. Pendidikan di SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo tergolong ketat karena tidak ada toleransi bagi siswa yang membolos pelajaran ataupun ekstra wajib yang diikuti. Kegiatan permainan tradisional di SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo dilaksanakan pada jam olah raga setiap satu bulan sekali sedangkan musik tradisional karawitan merupakan ekstra wajib yang diikuti oleh siswa. Adanya permainan tradisional terutama gobak sodor dan musik tradisional sekolah berharap agar siswa memiliki nasionalisme yang tinggi dari kerja sama kekeluargaan dan juga disiplin yang terkandung dalam permainan dan musik tradisional karawitan. Adapun tujuan penelitian ini adalah (1) bagaimana permainan gobak sodor di SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo (2) bagaimana musik karawitan di SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo (3) bagaimana muatan nilai nasionalisme melalui permainan gobak sodor dan musik karawitan di SMP Negeri1 Tarik Kabupaten Sidoarjo (4) kendala yang dihadapi dalam upaya mewujudkan nilai nasionalisme melalui permainan gobak sodor dan musik karawitan di SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo (5) upaya untuk mengatasi kendala yang dihadapi dalam upaya mewujudkan nilai nasionalisme melalui permainan gobak sodor dan musik karawitan di SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo. Penelitian dilakukan di SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo. penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Prosedur pengumpulan data yang dilakukan adalah wawancara observasi dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan adalah reduksi data penyajian data dan mengambil kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) permainan tradisional dilakukan saat jam olah raga pada setiap akhir bulan permainan tradisional gobak sodor mengandung makna kerja sama kekeluargaan dan menjaga daerah agar tidak dimasuki oleh lawan dari makna permainan gobak sodor siswa diharapkan memiliki nasionalisme tinggi (2) pelaksanaan musik tradisional karawitan adalah ekstra wajib yang diikuti siswa kegiatan musik tradisional karawitan dilakukan untuk melestarikan budaya lokal dalam musik karawitan banyak nilai nasionalisme yang terkandung diantaranya adalah kerja sama kekompakan kekeluargaan serta nasionalisme yang terkandung dalam setiap tema lagu yang digunakan (3) muatan nilai dalam permainan gobak sodor adalah kerja sama kekompakan kebersamaan dan mempertahankan wilayah dari serangan musuh yang masuk. Musik karawitan mengandung nilai kebersamaan kekeluargaan kekompakan dan nasionalisme yang terdapat pada lagu yang digunakan (4) kendala yang dihadapi dalam pelaksanaan permainan dan musik tradisional karawitan fasilitas kurang baik ada siswa yang tidak mengerti tata cara permainan kendala yang dialami dalam pelaksanaan musik tradisional karawitan adanya siswa yang tidak mengerti cara bermain musik karawitan anggapan siswa musik tradisional karawitan yang kuno jadwal latihan yang sepulang sekolah langsung (5) upaya yang dilakukan kendala dalam pelaksanaan permainan tradisional guru menjelaskan sebelum memulai supaya siswa dapat mengerti dengan baik upaya yang dilakukan pada penerapan musik tradisional karawitan guru menjelaskan cara baermain pada siswa yang belum bisa kepala sekolah memberikan gitar drum dan orgen untuk digunakan latihan agar musik lebih menarik bagi siswa jadwal yang semula sepulang sekolah diganti dengan adaya istirahat 30 menit untuk siswa. Saran hasil penelitian yang dilakukan oleh peneliti (1) kepada kepala SMP Negeri 1 Tarik Kabupaten Sidoarjo untuk terus melastarikan budaya lokal yang ada guna meningkatkan nasionalisme pada siswa.(2) kepada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sidoarjo memberikan intruksi pada kepala sekolah untuk menerapkan kesenian atau budaya lokal yang wajib dirapkan di sekolah. (3) peneliti selanjutnya supaya lebih efektif dalam pemahaman musik tradisional karawitan mengenai nasionalisme yang terkandung. ABSTRACK Bagus Rusnanda. 2017.Nationalism Value Of The Game Gobak Sodor and Karawitan Music In SMP Negeri 1 Tarik District Sidoarjo. Thesis Departement of Cityzenship Law Program of Educations Studies Pancasila and Cityzenship Faculty of Social Sciencs. Advisor (1) Dr. Nur Wahyu Rochmadi M.Pd (II) Drs. Ketut Diara Astawa S.H M.Si. Keywords Traditional Games Karawitan Music Nationalism School as a vehicle for students to study also has a big role growing nationalism. Junior High School (SMP) is a place for students to study junior high. SMP Negeri 1 Tarik District Sidoarjo is a school that has a vision to preserve the culture. The school to make the students generated have high nationalism. Therefore SMP Negeri 1 Tarik Sidoarjo Regency apply traditional music that must be followed by students. Education in SMP Negeri 1 Tarik Sidoarjo regency is quite strict because there is no tolerance for students who skip lessons or extra mandatory that followed. Traditional game activities at SMP Negeri 1 Tarik Sodoarjo regency is held at sports haour every once a month while traditional music of karawitan is extra mandatory which is followed by students. The existence of traditional games especially gobak sodor and traditional school music hopes that students have a high nationalism of cooperation kinship and also the discipline contained in the games and thaditional music of karawitan. The purpose of this research is (1) how the game of gobak sodor in SMP Negeri 1 Tarik Sidoarjo Regency (2) how music karawitan in SMP Negeri 1 Tarik Sidoarjo Regency (3) how the content of nationslism value through game gobak sodor and karawitan music in SMP Negeri 1 Tarik Sidoarjo Regency (4) obstacles encountered in the effort to realize the value of nationalism through the game gobak sodor and karawitan music in SMP Negeri 1 Tarik Sidarjo Regency (5) efforts to overcome obstacles encountered in the effort to realize the value of nationalism through the game gobak sodor and karawitan music in SMP Negeri 1 Tarik Sidoarjo Regency. The study was conducted in SMP Negeri 1 Tarik Sidoarjo Regency. This research uses descriptive qualitative approach. Data collection procedures are interview observation and documentation. Data analysis used is data reduction data presentation and conclusion. The results show that (1) the traditional game is peformed during sports hour at the end each month the traditional game of gobak sodor contains the meaning of cooperation kinship and guarding the area so as not to be entered by the oppenent from the meaning of game gobak sodor the students are expected to have high nationalism (2) the implementation of traditional music of karawitan is extra mandatory which is followed by the students traditional music activity of karawitan done to preserve local culture in karawitan music many nationalism value contained among them cooperation cohesiveness kinship and nationalism contained in every song theme used (3) the value charge in the game of gobak sodor is cooperation cohesiveness togetherness and defending the territory of incoming enemy attacks. Karawitan music the value of togetherness kindship cooperation and nationalism contained in the song used (4) obstacles encountered in the implementation of traditional games and karawitan music facilities is not good there are students who do not understand the game rules the obstacles experienced in the implementation of tradisional music karawitan the students who do not understand how to play music karawitan the tradistional musical student karawitan assumption practice after school (5) attemps made obstacles in the implementation of the traditional game teacher explains beforethe start so that students can understand well the efforts made on the application of karawitan traditional music teacher explain how to play on students who can not yet the principal gives guitar drums and organs to be used excercise for music more intersting for students the original schedule after school is replaced with a rest of 30 minutes. Suggestion of reseach conducted by reseacher (1) to headmaster of SMP Negeri 1 Tarik Sidoarjo Regency to continue to present local culture to increase nationalism to student (2) to Education and culture orffice of Sub-Province of Sidoarjo give intruction to headmaster to apply art or local culture the must be implemented in school (3) subsequent researchers to be more efective in understanding the thraditional music of karawitan about the nationalism contained.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial (FIS) > Departemen Hukum dan Kewarganegaraan (HKn) > S1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 09 Jun 2017 04:29
Last Modified: 09 Sep 2017 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/52158

Actions (login required)

View Item View Item