Hubungan pola asuh orang tua dan prestasi belajar bidang kependidikan dengan minat karir keguruan pada mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang tahun akademik 2013 / Jellyn Trissiana - Repositori Universitas Negeri Malang

Hubungan pola asuh orang tua dan prestasi belajar bidang kependidikan dengan minat karir keguruan pada mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang tahun akademik 2013 / Jellyn Trissiana

Trissiana, Jellyn (2016) Hubungan pola asuh orang tua dan prestasi belajar bidang kependidikan dengan minat karir keguruan pada mahasiswa S1 Pendidikan Teknik Elektro Universitas Negeri Malang tahun akademik 2013 / Jellyn Trissiana. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Trissiana Jellyn. 2016.HubunganPolaAsuh Orang TuadanPrestasiBelajarBidangKependidikandenganMinatKarirKeguruanpadaMahasiswa S1PendidikanTeknikElektroUniversitasNegeri Malang TahunAkademik 2013. Skipsi. Program StudiPendidikanTeknikElektro FakultasTeknik UniversitasNegeri Malang. Pembimbing (I) Drs.DwiPrihanto S.ST M.Pd(II) Ahmad Fahmi S.T. M.T Kata Kunci Polaasuhorang tua Prestasibelajarbidangkependidikan. Minat Karirkeguruan Minatuntukberkarir di bidangkeguruandipengaruhiolehbanyakfaktor.Dalampenelitianiniakandikajiduafaktor yaitu (1) polaasuh orang tuadan (2) prestasibelajarbidangkependidikan. Penelitianinibertujuanuntuk (1) mendes- kripsikanvariabelX1 X2 dan Y sertamengungkapsignifikansihubunganantara (2) X1dengan Y (3) X2dengan Y dan(4) X1 dan X2secarasimultandengan Y. Penelitian yang dilakukanmerupakanpenelitianeksploratifmenggunakanmetodependekatankuantitatifdenganrancanganpenelitianadalahdeskriptifkorelasional.Ujiprasyaratanalisis data menggunakanujinormalitas linearitas multikolinearitas autokorelasi heteroskedastisitas danhipotesis yang telahmemenuhisyarat.Teknikanalisis data yang digunakanadalahkorelasiparsialdanregresiganda.Pengumpulan data variabel X1danY menggunakanlembarobservasiberupaangket/kuisioner sedangkanvariabel X2menggunakandokumentasi. PenelitianinidilakukanpadamahasiswaPendidikanTeknikElektroUniversitasNegeri Malang dengansampelsejumlah 95 mahasiswa.Sampelpenelitiandiambilmenggunakanteknikproportional sampling. Hasil penelitan menunjukan bahwa (1) terdapat hubungan positif dan signifikan antara X1 dan Y dimana koefisien korelasi parsialnya (r1) sebesar 0 295 (2) terdapat hubungan positif dan signifikan antara X2 dan Y dimana koefisienkorelasi parsialnya (r2) sebesar 0 412 (3) terdapat hubungan positif dan signifikan antara X1 dan X2 terhadap Y dengan koefisien (R) sebesar 0 522 nilai signifikansi 0 00dan koefisien F sebesar 17 273. Sumbangan relatif X1 dengan Y sebesar 31 47% dan sumbangan relatif X2 terhadap Y sebesar 68 52%. Sedangkan sumbangan sumbangan efektif X1 dengan Y sebesar 8 6% dan sumbangan efektif X2 dengan Y sebesar 18 7%. Simpulan dari penelitian ini adalah (1) terdapat hubungan positif dan signifikan antara X1 dan Y (2) terdapat hubungan positif dan signifikan antara X2 dan Y dan ada hubungan positif dan signifikan antara X1 dan X2 dan secara simultan dengan Y.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Departemen Teknik Elektro (TE) > S1 Pendidikan Teknik Elektro
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 06 Oct 2016 04:29
Last Modified: 09 Sep 2016 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/47790

Actions (login required)

View Item View Item