Pengaruh variasi sudut pendakian roller terhadap daya dan top speed pada sepeda motor Vario 125 PGM-FI / Bayu Agung Saputra - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengaruh variasi sudut pendakian roller terhadap daya dan top speed pada sepeda motor Vario 125 PGM-FI / Bayu Agung Saputra

Saputra, Bayu Agung (2018) Pengaruh variasi sudut pendakian roller terhadap daya dan top speed pada sepeda motor Vario 125 PGM-FI / Bayu Agung Saputra. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

v ABSTRAK Saputra Bayu Agung. 2017. Pengaruh Var iasi Sudut Pendakian Roller CVT terhadap Daya dan Top Speed p a da Sepeda Motor Vario 125 PGM - FI . Skripsi . Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang. Pembimbing (1) Drs. Ir. Eko Edi Poerwanto S.E M.Pd. M.M. (2) Drs. Paryono. S.T M.T. Kata Kunci Sudut Pendakian R oller daya top speed Vario 125 PGM - FI Modifikasi didalam dunia industri otomotif di masa sekarang banyak menawarkan komponen - komponen otomotif racing. Dalam pasaran sekarang banyak dijumpai komponen komponen racing salah satunya yaitu pulley racing . Sudut pendakian roller adalah tempat terlemparnya roller yang terdapat pada puli primer melalui alur roller . Pengertian dari daya itu adalah besarnya kerja motor selama kurun waktu tertentu (Arends Berenschot 1980 20). Satuan daya yaitu KW (KiloWatt). Secara umum k ecepatan adalah kemampuan bergerak untuk menempuh suatu jarak dalam satu selang waktu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variasi sudut rumah r oller dengan sudut pendakian roller 37 o 35 o dan 33 o terhadap daya dan top speed pada sepeda motor Vario 125 PGM - FI. Penelitian ini melibatkan beberapa variabel yaitu variabel bebas ( independent ) dan variabel terikat ( dependent ). Variabel bebas ( independen t ) yaitu variasi rumah roller yang dimodifikasi dengan berbagai ukuran dan variabel terikat ( dependent ) adalah daya dan top speed . Pengam bilan data di lakukan sebanyak 5 kali pengulangan untuk mendapatkan hasil yang akurat kemudian setelah data terekam di lakukan pengolahan agar data yang di peroleh valid dan selanjutnya data tersebut di lakukan uji prasyarat yaitu uji normalitas dan uji homogenitas. Selanjutnya data penelitian tersebut akan di gunakan untuk analisis statistik deskriptif dan analisis O ne - Way Anova . Analisis statistik deskriptif digunakan untuk menjelaskan gambaran data daya dan top speed . Sedangkan analisis One - Way Anova di gunakan untuk menguji hipotesis tentang ada atau tidak adanya pengaruh penggunaan modifikasi variasi sudut rumah r oller terhadap daya dan top speed . Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan daya dan top speed yang dihasilkan dari variasi sudut rumah roller 37 o 35 o dan 33 o . Perbedaan signifikan yang terdapat pada daya yang dihasilkan yaitu penggunaan rumah roller dengan sudut 33 menjadi 12. 24Hp pada RPM 8500 lebih baik dikarenakan pada menghasilkan daya yang berbeda dari sudut 35 yang hanya 12. 13Hp dan 37 hanya menghasilkan 11. 51Hp . Sedangkan untuk hasil yang diperoleh dari hasil Top Speed yaitu sudut 33 lebih baik karena mampu mencapai 154 km/jam sedangkan sudut 35 menghasilkan kecepatan maksimal 151. 8 km/jam dan untuk sudut 37 menghasilkan kecepatan maksimal 144 km/jam . Daya dan top speed yang dihasilkan pada perubahan sudut rumah roller 37 35 dan 33 menunjukan tidak ada pengaruh yang signifikan terhadap mesin sepeda motor V ario 125 PGM - FI.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Departemen Teknik Mesin (TM) > S1 Pendidikan Teknik Otomotif
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 01 Feb 2018 04:29
Last Modified: 09 Sep 2018 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/43532

Actions (login required)

View Item View Item