Pradana, Oky Yoga Satria (2015) Hubungan persepsi guru tentang media jejaring sosial dalam pemanfaatannya untuk keefektifan pembelajaran siswa di SMP Negeri se-Kecamatan Ponorogo Kabupaten Ponorogo / Oky Yoga Satria Pradana. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.
Full text not available from this repository.Abstract
ABSTRAK Pradana Oky Yoga Satria. 2015. HubunganPersepsi Guru tentang Media JejaringSosial dalamPemanfaatannyauntukKeefektifanPembelajaranSiswa di SMP Negeri se KecamatanPonorogoKabupatenPonorogo. Skripsi. JurusanAdministrasiPendidikan FakultasIlmuPendidikan UniversitasNegeri Malang. Pembimbing (I) Prof. Dr. Hj. NurulUlfatin M.Pd (II) DesiEriKusumaningrum S.Pd M.Pd. Kata Kunci persepsi guru jejaringsosial keefektifan pembelajaran siswa Penggunaan media internet sebagaitempatdancaraberinteraksisosialdansebagaisumberinformasisangattinggi di Indonesia terbuktidengansemakinbanyaknyapenggunabeberapaakunjejaringsosial. Tidakhanyamasyarakatumum di lingkunganpendidikan pun media internet sudahbanyakdigunakanolehpesertadidikmaupun guru. Internet (jejaringsosial) jugadapatdimanfaatkansebagai media alternatifdalampembelajaran. Saatinipemanfaatan media jejaringsosialoleh guru untukberinteraksisosialataumengikutitrend. Penelitianinibertujuanuntuk (1) mendeskripsikantingkatpersepsi guru tentang media jejaring sosialdalampemanfaatannyauntukkeefektifanpembelajaransiswa (2) mendeskripsikantingkatpemanfaatan media jejaringsosialuntukkeefektifanpembelajaransiswa (3) mengujihubunganpersepsi guru tentang media jejaringsosial dalampemanfaatannyauntukkeefektifanpembelajaransiswa (4) menemukanperbedaanpersepsi guru laki-lakidan guru perempuantentang media jejaringsosialdalampemanfaatannyauntukkeefektifanpembelajaransiswa. Metodepenelitian yang digunakan adalahpendekatankuantitatifdeskriptif-korelasi-komparasi dengan model korelasionaldwivariat (X Y). Penelitianinimengungkapduamacamkelompokvariabelsebagaidasaracuanpenelitian. Kelompokpertamavariabelbebas (X) adalahpersepsitentang media jejaringsosialdenganvariabelterikat (Y) pemanfaatan media jejaringsosialuntukkeefektifanpembelajaransiswa sedangkankeduavariabeltersebutmerupakanvariabel taut dalamdesainkelompokkeduadenganvariabelkategorinyajeniskelamin. Populasidalampenelitianiniberjumlah 322 orang kemudiandigunakantekniksimple random samplingdanformula Slovinuntukpengambilansampel sejumlah 178 orang. Data dikumpulkanmelaluiangketdenganvaliditas 0 926 dan 0 874 reliabilitasyaitu 0 947 dan 0 962. Teknikanalisis data dalampenelitianinimenggunakananalisisdeskriptif (menentukankualifikasidanpersentase) rumusone way Analysis of Variance (ANOVA) untukkomparasi danrumusproduct moment pearsonuntukkorelasi. Hasilpenelitianmenunjukkan bahwa (1) tingkatpersepsi guru tentang media jejaringsosial dalampemanfaatannyauntukkeefektifanpembelajaransiswa di SMP Negeri se KecamatanPonorogoKabupatenPonorogoberadadalamkategorisedang (2) tingkatpemanfaatan media jejaring sosial untuk keefektifan pembelajaransiswadi SMP Negeri se KecamatanPonorogoKabupatenPonorogoberadadalamkategorisedang (3) terdapathubunganantarapersepsi guru tentang media jejaringsosial dalampemanfaatannyauntukkeefektifanpembelajaransiswa di SMP Negeri se KecamatanPonorogoKabupatenPonorogo dan (4) terbuktitidakadaperbedaanpersepsi yang signifikanantara guru laki-lakidanguru perempuantentang media jejaringsosial dalampemanfaatannyauntukkeefektifanpembelajaransiswa di SMP Negeri se KecamatanPonorogoKabupatenPonorogo. Saran dalampenelitianini sebagaiberikut (1) bagiKepalaDinasPendidikanKabupatenPonorogo hendaknyamempertimbangkanuntukmembuatregulasitentangpemanfaatan media jejaringsosialsebagaisaranaalternatifuntuk proses pembelajarandalampengembangankurikulum (2) bagiKepalaDinasPerhubungan KomunikasidanInformasiKabupatenPonorogoselakuinstansi yang dapatmemberikanlayanandanfasilitasmengenaihalkomunikasikepadapublikhendaknyamempertimbangkanuntukmemberikanlayananataupembuatan media jejaringsosialkhusus yang dimanfaatkansebagaisarana proses pembelajaranalternatifbagi guru (3) bagiKepalaSekolahSMPN selakusupervisordanmanajersekolahhendaknyamempertimbangkandanmemberikanwawasan yang lebihmendalamterhadappemanfaatan internet kepada guru maupunpesertadidik khususnyatentangmanfaat media jejaringsosialsebagaisaranaalternatif proses pembelajaran (4) bagi Guru SMPN untukmempunyaiinovasi alternative dalam proses pembelajaransiswa khususnya media jejaringsosial agar manfaatdari media jejaringsosialdapatdimaksimalkandalam proses pembelajaran dan (5) bagiPeneliti lain hendaknyadapatmengembangkanhasilpenelitianinidenganmenelitiobjek maupunlokasipenelitian yang berbeda yaitudarisisi peserta didik di SLTP denganvariabel yang berbeda.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools |
Divisions: | Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) > Departemen Administrasi Pendidikan (AP) > S1 Administrasi Pendidikan |
Depositing User: | library UM |
Date Deposited: | 29 Jul 2015 04:29 |
Last Modified: | 09 Sep 2015 03:00 |
URI: | http://repository.um.ac.id/id/eprint/3701 |
Actions (login required)
View Item |