Hubungan kualitas publikasi lembaga pendidikan dan motif siswa memilih sekolah di SMA Swasta se-Kecamatan Sukun Malang / Risa Miftahur Roisah - Repositori Universitas Negeri Malang

Hubungan kualitas publikasi lembaga pendidikan dan motif siswa memilih sekolah di SMA Swasta se-Kecamatan Sukun Malang / Risa Miftahur Roisah

Roisah, Risa Miftahur (2015) Hubungan kualitas publikasi lembaga pendidikan dan motif siswa memilih sekolah di SMA Swasta se-Kecamatan Sukun Malang / Risa Miftahur Roisah. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Roisah RisaMiftahur. 2014. HubunganKualitasPublikasiLembagaPendidikandan Motif SiswaMemilihSekolah di SMA Swasta Se-KecamatanSukun Malang Skripsi JurusanAdministrasiPendidikan FakultasIlmuPendidikan UniversitasNegeri Malang. Pembimbing (I) Prof. Dr. H. Bambang Budi Wiyono M.Pd (II) Dr. H. AchmadSupriyanto M.Pd M.Si. Kata Kunci publikasi motif memilihsekolah siswa Publikasilembagapendidikanadalahkegiatan yang dilakukansekolahuntukmengenalkankeberadaansekolahkepadamasyarakat. SemuaSekolahMenengahAtas (SMA) khususnya SMA Swasta Se-KecamatanSukun Malang telahmelakukanpublikasi. Publikasilembagapendidikansangatmempengaruhisiswauntukmemilihsekolah. Olehkarenaitu publikasilembagapendidikanperludilakukandandibenahidalamsetiaptahunnya untukbisamendapatkansiswabaru yang lebihbanyakdaritahunketahun. Tujuanpenelitianiniadalahuntuk (1)mengetahuiseberapatinggikualitaspublikasilembagapendidikan di SMA Swasta Se-KecamatanSukun Malang (2) mengetahuiseberapatinggi motif siswabarumemilihsekolah di SMA Swasta Se-KecamatanSukun Malang (3) menemukanhubungankualitaspublikasilembagapendidikandan motif siswamemilihsekolah di SMA Swasta Se-KecamatanSukun Malang. Penelitianinimenggunakanpendekatankuantitatifdenganrancanganpenelitiandeskriptifkorelasional. Penggunaan data dilakukanmenggunakanteknikangketdandokumentasi. Populasi yang digunakandalampenelitianiniadalahsiswa SMA Swasta Se-KecamatanSukun Malang. Pengambilansampeldalampenelitianmenggunakanteknikproportional random samplingdengan total respondensebanyak 175 siswa SMA Swasta Se-KecamatanSukun Malang. Teknikanalisis data yang digunakandalampenelitianiniyaituanalisisdeskripsidankorelasi Kesimpulanpenelitianiniadalah (1) publikasilembagapendidikan di SMA Swasta Se-KecamatanSukun Malang sudahtergolongberkualitas. Kualitaspublikasilembagapendidikandapatdilihatdaritujuhelemenpokokyaituproduk harga tempat promosi orang buktifisik dan proses (2) motif siswamemilihsekolah di SMA Swasta Se-KecamatanSukuntergolongkatagoritinggi. Motif siswamemilihsekolahdipengaruhiolehtigafaktoryaitudaridalamdiriindividu faktoreksternal dantindakan (3) terdapathubungan yang signifikan tentang kualitas publikasilembagapendidikandan motif siswamemilih sekolah di SMA Swasta Se-Kecamatan Sukun Malang. Hal ini dapat diartikan semakin berkualitas publikasi lembaga pendidikan yang dilakukan SMA Swasta Se-Kecamatan Sukun Malang maka semakin tinggi motif siswa memilih sekolah di SMA Swasta Se-Kecamatan Sukun Malang. Begitu pula sebaliknya jika kurang berkualitasnya publikasi lembaga pendidikan yang dilakukan SMA Swasta Se-Kecamatan Sukun Malang maka semakin rendah motif siswa memilih sekolah di SMA Swasta tersebut. Saran yang dapatdiberikanadalah (1) bagiKepalaSekolah SMA Swasta hendaknyapenelitianinidapatmembantusekolahdalammemperbaikipublikasilembagapendidikandanmenentukanteknikpublikasi yang tepatsesuaidenganperkembanganjamansaatiniyaituberbasispadateknologikhususnya internet. Teknologi yang berupa internet saatini tepatdigunakanuntukmeningkatkanjumlahsiswabarudi masa yang akandatang (2) bagiKetuaJurusanAdministrasiPendidikan hasilpenelitianinidiharapkan bukan hanya sebagai bahan informasi melainkan pengembangan mata kuliah manajemen hubungan masyarakat dalam hal ini adalahpublikasiataupemasaranlembagapendidikan sehinggamahasiswamampumemahamidanmengimplementasikanteoritentangpublikasiataupemasaranlembagapendidikan yang telahdipelajari (3) bagi Orang TuaSiswa hendaknyapenelitianinidapatmenjadimasukanataureferensiuntukmemilihsekolah yang berkualitasuntukanakdanmengetahuikualitassebuahsekolah yang akandipilihmelaluipublikasilembagapendidikan (4) bagiPeneliti Lain hendaknyadapatdijadikanreferensitentangpenelitianpublikasilembagapendidikandan motif siswamemilihsekolahsertadapatdikembangkanlebihlanjutuntukpenelitianselanjutnyamengenai motif siswamemilihsekolahbiladihubungkandenganprestasi yang dimilikisiswa.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) > Departemen Administrasi Pendidikan (AP) > S1 Administrasi Pendidikan
Depositing User: library UM
Date Deposited: 29 Jan 2015 04:29
Last Modified: 09 Sep 2015 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/3623

Actions (login required)

View Item View Item