Pengembangan media game edukasi cetar (cerdas dan pintar) menggunakan pendekatan steam untuk meningkatkan hots anak usia 4-5 tahun / Nisrina Aufa Narjisy</p> - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengembangan media game edukasi cetar (cerdas dan pintar) menggunakan pendekatan steam untuk meningkatkan hots anak usia 4-5 tahun / Nisrina Aufa Narjisy</p>

Narjisy, Nisrina Aufa (2023) Pengembangan media game edukasi cetar (cerdas dan pintar) menggunakan pendekatan steam untuk meningkatkan hots anak usia 4-5 tahun / Nisrina Aufa Narjisy</p>. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Berdasarkan data yang diperoleh pada hasil observasi wawancara menunjukkan bahwa kemampuan HOTS anak masih belum berkembang dengan baik dan belum ada media yang menarik dalam menstimulus kemampuan HOTS anak. Tujuan dari penelitian ini yakni guna membuahkan hasil berupa alat permainan edukatif CETAR (Cerdas dan Pintar) yang efektif efisien dan menarik untuk menstimulasi kemampuan HOTS anak. Metode yang dipakai R amp D dengan model pengembangan ADDIE. Data diperoleh dari observasi dan lembar instrumen para ahli (ahli materi media serta pengguna). Hasil keseluruhan penelitian menunjukkan perolehan data bahwa temuan analisis berada pada tingkat validitas yang sangat layak dan dapat diterapkan secara langsung kepada anak usia dini.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) > Departemen Kependidikan Sekolah Dasar & Prasekolah (KSDP) > S1 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini
Depositing User: library UM
Date Deposited: 29 Jan 2023 04:29
Last Modified: 09 Sep 2023 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/308082

Actions (login required)

View Item View Item