Pengembangan lembar kerja peserta didik berbasis problem based learning untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa pada materi magnet / HANI RITA WITRI PRATIWI - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengembangan lembar kerja peserta didik berbasis problem based learning untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa pada materi magnet / HANI RITA WITRI PRATIWI

Pratiwi, Hani Rita Witri Pratiwi (2024) Pengembangan lembar kerja peserta didik berbasis problem based learning untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa pada materi magnet / HANI RITA WITRI PRATIWI. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian dan pengembangan ini bertujuan untuk mengembangkan produk LKPD berbasis PBL untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa pada materi magnet yang valid menurut ahli materi ahli media dan guru menghasilkan produk LKPD yang menarik bagi siswa serta menghasilkan produk LKPD yang efektif. Penelitian ini merupakan R amp D dengan menggunakan model ADDIE yang terdiri dari 5 tahapan yang meliputi analisis (analyze) perancangan (design) pengembangan (development) implementasi (implementation) dan evaluasi (evaluation). Subjek dari penelitian dan pengembangan ini merupakan siswa kelas V SDN Petungsewu 02 yang berjumlah 36 siswa dengan rincian 13 perempuan dan 23 laki-laki. Instrumen yang digunakan yaitu angket kebutuhan siswa lembar validasi para ahli dan guru tes pre-post dan angket respon siswa. Hasil dari penelitian dan pengembangan menunjukkan produk LKPD yang dihasilkan valid menurut ahli materi sebesar 87 5% ahli media 100% dan guru 100% produk LKPD menarik menurut siswa dengan memperoleh hasil sebesar 96 29% dan produk LKPD efektif dengan memperoleh hasil n Gain sebesar 92 94. Sesuai dengan kategori maka keefektifan produk sudah berada pada rentang 0 70 le n le 1 00 dengan kriteria tinggi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) > Departemen Kependidikan Sekolah Dasar & Prasekolah (KSDP) > S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: library UM
Date Deposited: 26 Jun 2024 04:29
Last Modified: 09 Sep 2024 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/307779

Actions (login required)

View Item View Item