Hubungan antara pengetahuan k3 dan soft skill terhadap kesiapan memasuki dunia kerja industri 4.0 pada siswa smk keahlian titl di kota blitar. skripsi. program studi pendidikan teknik elektro jurusan teknik elektro fakultas teknik universitas negeri malang. / Mohamad Khoirul Amin - Repositori Universitas Negeri Malang

Hubungan antara pengetahuan k3 dan soft skill terhadap kesiapan memasuki dunia kerja industri 4.0 pada siswa smk keahlian titl di kota blitar. skripsi. program studi pendidikan teknik elektro jurusan teknik elektro fakultas teknik universitas negeri malang. / Mohamad Khoirul Amin

Amin, Mohamad Khoirul Amin (2023) Hubungan antara pengetahuan k3 dan soft skill terhadap kesiapan memasuki dunia kerja industri 4.0 pada siswa smk keahlian titl di kota blitar. skripsi. program studi pendidikan teknik elektro jurusan teknik elektro fakultas teknik universitas negeri malang. / Mohamad Khoirul Amin. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Siswa SMK adalah profesional yang disiapkan menjadi tenaga kerja ahli dibidang industri dan memiliki sikap yang profesional. Kesiapan menuju dunia kerja dibentuk melalui pengalaman belajar disekolah. Aspek kesiapan kerja antara lain selalu memperhatikan tentang pengetahuan K3 yang telah tercapai di sekolah. Selain itu kesiapan dalam dunia kerja diperlukannya soft skill untuk mengasah kemampuan siswa. Penelitian ini bertujuan untuk (1) Mendeskripsikan pengetahuan K3 (X1) (2) Mendeskripsikan tentang soft skil (X2) (3) Mendeskripsikan tentang kesiapan memasuki dunia kerja industri 4.0 (Y) (4) Mengungkap signifikasi hubungan antara pengetahuan K3 dengan kesiapan memasuki dunia kerja (5) mengungkap signifikasi hubungan antara soft skill dengan kesiapan memasuki dunia kerja dan (6) mengungkap signifikan hubungan antara pengetahuan K3 dan soft skill dengan kesiapan memasuki dunia kerja industri 4.0. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Populasi pada penelitian ini yaitu siswa SMK di Kota Blitar dengan kompetensi keahlian TITL kelas XII yang telah melakukan Kerja Praktik Lapangan (KPL). Teknik yang digunakan berupa angket (kuisioner) dengan menggunakan skala likert 4. Variabel X1 X2 Y memiliki tingkat reabilitas secara berurutan adalah Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis korelasi parsial dan regresi ganda analisis uji prasyarat menggunakan bantua SPSS. Hasil penelitian diketahui (1) Pengetahuan K3 pada kategori tinggi (2) Soft skill pada kategori tinggi (3) Kesiapan memasuki dunia kerja industri 4.0 pada kategori tinggi (4) koefisien korelasi parsial X1 dengan Y sebesar 0 207 dan taraf signifikan 0 013 (5) koefisien korelasi parsial X2 dengan Y sebesar 0 464 dan taraf signifikansi 0 000 (6) koefisien korelasi simultan X1 X2 dengan Y sebesar 0 0730 dan taraf signifikansi 0 032. Kesimpulan dan penelitian ini adalah (1) terdapat hubungan positif dan signifikan antara X1 dengan Y (2) terdapat hubungan positif dan signifikan antara X2 dengan Y (3) terdapat hubungan positif dan signifikan antara X1 dan X2 secara simultan dengan Y pada siswa kelas XII Kompetensi Keahlian TITL di Kota Blitar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Departemen Teknik Elektro (TE) > S1 Pendidikan Teknik Elektro
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 22 Aug 2023 04:29
Last Modified: 09 Sep 2023 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/302062

Actions (login required)

View Item View Item