Pengaruh model pembelajaran pbl terhadap hasil belajar komputer akuntansi myob / RISMA RYSPYANA - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengaruh model pembelajaran pbl terhadap hasil belajar komputer akuntansi myob / RISMA RYSPYANA

Ryspyana, Risma Ryspyana (2023) Pengaruh model pembelajaran pbl terhadap hasil belajar komputer akuntansi myob / RISMA RYSPYANA. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Mata pelajaran MYOB sangat penting dan harus diajarkan kepada siswa jurusan akuntansi. Beberapa model pembelajaran diterapkan dalam pembelajaran MYOB salah satunya menggunakan model PBL. Tujuan penelitian ini agar siswa dapat memahami dan mengerti cara pengolahan keuangan menggunakan komputer yang sesuai dengan silabus perencanaan pembelajaran Komputer Akuntansi. Penelitian yang dilakukan menggunakan desain eksperimen semu menggunakan perlakuan pengujian two group pre-test post-test design. Penelitian ini menggunakan sampel teknik purposive sampling. Hipotesis penelitian ini diuji dengan menggunakan uji non parametrik Mann-Whitney U. Berdasarkan hasil pembelajaran menggunakan model PBL mempengaruhi hasil belajar siswa namun tidak efektif. Pada pembelajaran dengan model PBL menjadikan siswa lebih memahami persepsi yang baik masalah yang kurang terstruktur. Penerapan model PBL berpengaruh terhadap hasil belajar siswa namun tidak signifikan dibanding dengan model discovery learning. Pengaruh PBL terjadi karena adanya stimulus pada saat pembelajaran. Kata Kunci PBL Komputer Akuntansi MYOB Hasil belajar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Akuntansi (AKU) > S1 Pendidikan Akuntansi
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 26 Sep 2023 04:29
Last Modified: 09 Sep 2023 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/300251

Actions (login required)

View Item View Item