Pengaruh waktu simpan &amp; pengeringan menggunakan vacuum drying terhadap karakter kimia dan komposisi asam amino kefir susu kambing / Amiroh Nabilah Mujahidah</p> - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengaruh waktu simpan &amp; pengeringan menggunakan vacuum drying terhadap karakter kimia dan komposisi asam amino kefir susu kambing / Amiroh Nabilah Mujahidah</p>

Mujahidah, Amiroh Nabilah (2022) Pengaruh waktu simpan &amp; pengeringan menggunakan vacuum drying terhadap karakter kimia dan komposisi asam amino kefir susu kambing / Amiroh Nabilah Mujahidah</p>. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAKKefir susu kambing memiliki nilai gizi tinggi terutama pada kandungan protein dankalsium sertamemiliki kandungan laktosa rendah. Pengeringan menggunakan vacuumdrying merupakan salah satu alternatif untuk menghilangkan kadar air pada kefir sehinggadapat memperpanjang lama waktu simpan karena mampu menghambat pertumbuhanbakteri. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh lama waktu simpandan pengeringan menggunakan metode vacuum drying terhadap karakter kimia dankomposisi asam amino kefir susu kambing. Kefir yang digunakan merupakan hasilfermentasi susu kambing menggunakan grain kefir dengan variasi waktu simpan yakni 0 1 2 3 4 minggu. Pada penelitian ini dilakukan analisis proksimat menggunakan metodeAOAC 2005. Penentuan komponen asam amino dilakukan menggunakan LC MS.Hasil penelitian menunjukkan bahwa total asam tertitrasi dan kadar lemak mengalamiperbedaan secara signifikan (P lt 0 05) pada kefir segar selama penyimpanan namun tidakberbeda secara signifikan (P gt 0 05) pada kefir serbuk. Parameter rendemen kadar air kadar abu protein serat dan lemak pada kefir segar maupun serbuk tidak menunjukkanperbedaan secara signifikan (P gt 0 05). Perlakuan terbaik berdasarkan metodeperbandingan eksponensial baik pada kefir serbuk maupun kefir segar adalah kefir denganlama waktu penyimpanan 3 minggu. Berdasarkan perbedaan lama waktu simpan komponen asam amino pada kefir susu kambing serbuk dan segar mengalami perubahan(P lt 0 01). Total asam amino tertinggi pada kefir segar diperoleh pada penyimpananminggu ke-0 sedangkan komponen asam amino tertinggi kefir serbuk diperoleh padapenyimpanan minggu ke-2.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) > Departemen Kimia (KIM) > S1 Kimia
Depositing User: library UM
Date Deposited: 23 May 2022 04:29
Last Modified: 09 Sep 2022 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/292361

Actions (login required)

View Item View Item