Peningkatan brand awareness “owari” melalui kolaborasi konten sosial media dan merchandise / Abdillah Fathur Rofi\' - Repositori Universitas Negeri Malang

Peningkatan brand awareness “owari” melalui kolaborasi konten sosial media dan merchandise / Abdillah Fathur Rofi\'

Rofi', Abdillah Fathur Rofi' (2022) Peningkatan brand awareness “owari” melalui kolaborasi konten sosial media dan merchandise / Abdillah Fathur Rofi\'. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Owari merupakan sebuah nama merek clothing brand di bidang merchandise yang mengangkat tema anime style. Owari memiliki tujuan untuk berkolaborasi membuat produk dengan ilustrator dan anime sebagai merchandise. Brand Owari belum memiliki brand awareness yang kuat dengan permasalahan tersebut Owari meningkatkan brand awareness melalui kolaborasi konten sosial media dan merchandise agar memiliki target pasar baru untuk mencakup khalayak luas guna mencapai brand awareness yang kuat. Penggunaan media promosi instagram adalah sebagai cara yang efektif karena mudah diakses dan memiliki jangkauan yang luas. Menggunakan metode kuantitaif deskriptif dengan pengumpulan data observasi studi literatur dan studi dokumen. Metode pendekatannya menggunakan design thinking dari David Kelley dan Tim Brown dengan lima tahapan yaitu Empathize Define Ideate Prototype dan Test sebagai perancangan. Dengan metode tersebut diharap dapat meningkatkan brand awareness juga membuat semangat kolaborasi dan juga lebih mengembangkan kolaborasi terutama ilustrator cosplayer juga influencer yang ingin mengekspresikan dan lebih mengenal karya mereka dengan platform media sosial Owari.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Sastra (FS) > Departemen Seni dan Desain (SED) > S1 Desain Komunikasi Visual
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 08 Sep 2022 04:29
Last Modified: 09 Sep 2022 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/292130

Actions (login required)

View Item View Item