Dampak atribut dewan dan kepemilikan institusi pada kebijakan dividen di indonesia / Siti Alfiah - Repositori Universitas Negeri Malang

Dampak atribut dewan dan kepemilikan institusi pada kebijakan dividen di indonesia / Siti Alfiah

Alfiah, Siti (2022) Dampak atribut dewan dan kepemilikan institusi pada kebijakan dividen di indonesia / Siti Alfiah. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian terdahulu mengenai faktor-faktor yang memengaruhi kebijakan dividen di Indonesia didominasi oleh variabel-variabel rasio keuangan. Penelitian ini membawa dimensi baru dengan tujuan mengetahui pengaruh variabel dewan wanita dewan ahli keuangan dan kepemilikan institusi sebagai faktor non keuangan dalam kebijakan dividen yang diukur dengan Dividend Payout Ratio. Variabel independen dalam penelitian ini menggunakan proporsi dewan wanita proporsi dewan ahli keuangan dan proporsi kepemilikan institusi perusahaan. Sampel penelitian menggunakan 24 perusahaan terdaftar di BEI yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling dengan periode penelitian 5 tahun. Analisis data menggunakan regresi data panel dengan model terpilih Random Effect Model. Hasil penelitian menunjukkan pengaruh negatif dan signifikan oleh variabel dewan wanita pengaruh positif dan signifikan oleh kepemilikan institusi serta tidak adanya pengaruh dewan ahli keuangan terhadap kebijakan dividen. Secara simultan dewan wanita dewan ahli keuangan dan kepemilikan institusi berpengaruh terhadap kebijakan dividen. Variabel kontrol yang digunakan dalam penelitian ini mengikuti penelitian terdahulu diantaranya Size Profitability dan Growth.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Akuntansi (AKU) > S1 Akuntansi
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 17 Apr 2022 04:29
Last Modified: 26 Mar 2024 03:43
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/291639

Actions (login required)

View Item View Item