Memperkuat brand image dalam usaha meningkatkan minat beli konsumen / Awain Rifki Saputra - Repositori Universitas Negeri Malang

Memperkuat brand image dalam usaha meningkatkan minat beli konsumen / Awain Rifki Saputra

Saputra, Awain Rifki Saputra (2023) Memperkuat brand image dalam usaha meningkatkan minat beli konsumen / Awain Rifki Saputra. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Perkembangan digital menunjukkan langkah baru dalam dunia bisnis. Transfromasi dunia pemasaran juga terdampak karena adanya teknologi informasi yang kian pesat. Peran selebritis dan informasi di internet dapat memperkuat citra merek perusahaan yang dimana mempertebal minat beli konsumen. Hal ini juga berpengaruh terhadap bisnis dalam bidang busana atau pakaian yang sudah menjadi sebuah kebutuhan yang sering kali menjadi obyek pemasaran. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh iklan yang dilakukan selebritis dan informasi yang bertebaran di internet terhadap minat beli konsumen melalui citra merek dengan perusahaan busana sebagai studi kasusnya. Sebanyak 249 responden berpartisipasi dalam penelitian ini yang dimana data diolah menggunakan partial least square (PLS). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa brand image berhasil menjadi mediasi dari celebrity endorsement dan electronic word of mouth dalam meningkatkan purchase intention. Dalam usaha untuk meningkatkan minat beli konsumen rekomendasi untuk perusahaan busana adalah fokus untuk menjaga citra merek dengan menggunakan peran selebritis dan juga tetap menjaga informasi mengenai produk perusahaan di internet.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Manajemen (MNJ) > S1 Manajemen
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 12 Jun 2023 04:29
Last Modified: 09 Sep 2023 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/291599

Actions (login required)

View Item View Item