Muzaki, Ferril Irham (2019) Jejaknya Tertiup Angin. FAM Publishing, Kediri. ISBN 978-602-335-479-5
Text
Jejaknya tertiup angin.pdf Download (1MB) |
Abstract
‚Anda bisa mempercayakan Firisda kepada kami.‛ Jawab Bapak Kepala Sekolah, Pak Andaya dengan tegas. ‚Sejak awal saya sudah percaya dengan kualitas pendidikan di sekolah ini.‛ Balas Pak Matarom dengan penuh keyakinan. Pak Matarom adalah seorang pengusaha sukses. Ia percaya bahwa disiplin keras akan melahirkan orang sukses. Pak Matarom dibesarkan di lingkungan sekolah yang menerapkan nilai-nilai moralitas di atas segalanya. Pak Matarom memegang tegus nilai-nilai itu, dan kini ia telah membuktikannya dengan menyekolahkan putrinya di sekolah tersebut. Menurut alam pikiran Pak Matarom, sekolah itu adalah cerminan dari jati dirinya. Pak Matarom percaya bahwa dia bisa mengatur segalanya. Ia percaya bahwa Firisda putri satu-satunya adalah gelas kosong dan bisa diisi dengan apapun yang ia mau.
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | P Language and Literature > PIN Indonesian Literature |
Divisions: | Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) > Karya Dosen FIP |
Depositing User: | Library UM |
Date Deposited: | 03 Mar 2023 02:17 |
Last Modified: | 03 Mar 2023 02:17 |
URI: | http://repository.um.ac.id/id/eprint/2843 |
Actions (login required)
View Item |