Pengembangan media pembelajaran berbasis autoplay media studio 8 pada mata pelajaran marketing (studi pada siswa kelas X pemasaran SMK PGRI 2 Malang) / Irsyadul Halim - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengembangan media pembelajaran berbasis autoplay media studio 8 pada mata pelajaran marketing (studi pada siswa kelas X pemasaran SMK PGRI 2 Malang) / Irsyadul Halim

Halim, Irsyadul (2018) Pengembangan media pembelajaran berbasis autoplay media studio 8 pada mata pelajaran marketing (studi pada siswa kelas X pemasaran SMK PGRI 2 Malang) / Irsyadul Halim. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Halim Irsyadul. 2018. Pengembangan Media PembelajaranBerbasisAutoplay Media Studio 8 pada Mata Pelajaran Marketing (Studi pada Siswa Kelas XPemasaran SMK PGRI 2 Malang). Skripsi JurusanManajemen FakultasEkonomi Universitas Negeri Malang. Pembimbing RachmadHidayat S.Pd. M.Pd. Kata Kunci Pengembangan Media Pembelajaran Autoplay Media Studio Marketing. Media pembelajaranberbasisaplikasiAutoplay Media Studio 8 merupakaninovasi media pembelajaran. Autoplay Media Studio 8 merupakan perangkat lunak untuk membuat perangkat lunakmultimedia dengan mengintegrasikan berbagai tipe media misalnya gambar suara video teks dan flash ke dalam presentasi yang dibuat. Autoplay Media Studio 8 alternatifpemilihan media. Dengansifatnya yang interaktif media inimemungkinkanmateripembelajarandikemassecaramenarik. Terutamamateripembelajaran yang syaratteori-teoritekstual. Penelitian dan pengembanganinibertujuan untuk (1) Menghasilkan produk mediapembelajaran berbasis Autoplay Media Studio 8 pada Mata Pelajaran Marketing Kompetensi Dasar MenerapkanStrategiMerekpada siswa kelas X Program Keahlian Pemasaran Tahun Ajaran 2017/2018 di SMK PGRI 2 Malang. (2) Mengetahui kelayakan media pembelajaran berbasis Autoplay Media Studio 8 pada Mata Pelajaran Marketing pada siswa kelas X Program Keahlian Pemasaran Tahun Ajaran 2017/2018 di SMK PGRI 2 Malang yang akan divalidasi oleh ahli media dan ahli materi (3) Mengetahuiresponsiswakelas X Program Keahlian Pemasaran Tahun Ajaran 2017/2018 di SMK PGRI 2 Malang terhadap media pembelajaran berbasis Autoplay Media Studio 8 pada Mata Pelajaran Marketing. Model penelitian dan pengembangan yang digunakan adalah model penelitian Sugiyono. Langkah-langkah dalam penelitian dan pengembangan initerdiri dari 10 langkah antara lain (1) potensi dan masalah (2) pengumpulan data (3) desain produk (4) validasi desain (5) revisi desain (6) uji coba produk (7) revisi produk (8) uji coba pemakai (9) revisi produk (10) produk akhir. Hasil uji kelayakan media pembelajaranberbasisAutoplay Media Studio 8 pada matapelajaran Marketing menunjukkanbahwa media yang dikembangkan oleh penelitisangat valid/sangatlayakdigunakansebagai mediapembelajaran yang dapatmenunjangkegiatanpembelajaran di kelas. Berdasarkanhasilvalidasi media yang dilakukan oleh ahlimateridiperolehpersentasevalidasisebesar 90 8% ahli media denganpersentasesebesar 94% dan uji cobaprodukdenganpersentasevalidasisebesar89%.Kemudian pada uji cobapemakaiankepadasiswadenganskala yang lebihbesarpresentasenyasebesar 87 4% sehinggadapatdikatakanbahwa media tersebutsangat valid dan layakdigunakan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Manajemen (MNJ) > S1 Pendidikan Tata Niaga
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 16 Aug 2018 04:29
Last Modified: 09 Sep 2018 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/28137

Actions (login required)

View Item View Item