Nilai-nilai kearifan lokal yang terkandung dalam upacara Jalanidhi puja di Pantai Balekambang Desa Srigonco Kecamatan Bantur Kabupaten Malang / Gabriel Edy Putri - Repositori Universitas Negeri Malang

Nilai-nilai kearifan lokal yang terkandung dalam upacara Jalanidhi puja di Pantai Balekambang Desa Srigonco Kecamatan Bantur Kabupaten Malang / Gabriel Edy Putri

Putri, Gabriel Edy (2022) Nilai-nilai kearifan lokal yang terkandung dalam upacara Jalanidhi puja di Pantai Balekambang Desa Srigonco Kecamatan Bantur Kabupaten Malang / Gabriel Edy Putri. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Kajian ini bertujuan untuk mendeskripsikan nilai-nilai kearifan lokal yang terkandung dalam Upacara Jalanidhi Puja di Pantai Balekambang. Pendekatan yang dilakukan dalam kajian ini adalah pendekatan kualitatif dengan jenis deskriptif. Hasil kajian ini mengungkapkan bahwa 1.Asal usul Upacara Jalanidhi Puja diinisiasi oleh Bupati Kolonel Inf. Eddy Slamet pada tahun 1985 di Pantai Balekambang dan direalisasikan oleh PHDI Kabupaten Malang 2.Pelaksanaan Upacara Jalanidhi Puja terdapat tiga tahap yaitu persiapan acara inti dan penutup. Persiapan terdiri dari pembuatan Jolen dan Banten Tumpeng Robyong serta Mendhak Tuyo Anyar. Acara inti terdiri dari kegiatan Mapurwa Daksina Muput Tarian Nata Mudra Karana serta Panglukat. Penutup terdiri dari kegiatan Pelarungan Jolen Sumber Robyong serta Pengambilan Tirta 3.Nilai-nilai kearifan lokal yang terkandung dalam Upacara Jalanidhi Puja adalah hubungan manusia dengan Tuhan manusia dengan manusia dan manusia dengan lingkungan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial (FIS) > Departemen Hukum dan Kewarganegaraan (HKn) > S1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 16 Jan 2022 04:29
Last Modified: 09 Sep 2022 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/281033

Actions (login required)

View Item View Item