Pengaruh self efficacy dan motivasi belajar terhadap hasil belajar melalui kepribadian proaktif sebagai variabel intervening / Grease Eva Asdi Krista - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengaruh self efficacy dan motivasi belajar terhadap hasil belajar melalui kepribadian proaktif sebagai variabel intervening / Grease Eva Asdi Krista

Krista, Grease Eva Asdi (2021) Pengaruh self efficacy dan motivasi belajar terhadap hasil belajar melalui kepribadian proaktif sebagai variabel intervening / Grease Eva Asdi Krista. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Krista Grease Eva Asdi. 2021. Pengaruh Self Efficacy dan Motivasi Belajar terhadap hasil belajar melalui kepribadian proaktif sebagai Variabel Intervening. Skripsi. Program Studi Pendidikan Akuntansi Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang. Pembimbing Dr. Sunaryanto M.Ed. Kata Kunci Self efficacy Motivasi Belajar Kepribadian Proaktif dan Hasil Belajar Penelitian ini guna mengetahui pengaruh langsung serta pengaruh tidak langsung self efficacy terhadap hasil belajar melalui kepribadian proaktif sebagai variabel intervening. Faktor mempengaruhi hasil belajar yaitu self efficacy. Self efficacy juga mempengaruhi hasil belajar tapi kepribadian proaktif juga mempengaruhi kinerja individumaka berpengaruh terhadap hasil akhir yakni hasil belajar. Kepribadian proaktif yakni kepribadian positif memiliki sikap tanggung jawab serta inisiatif. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian deskriptif dan penelitian Exolanation Reseacrh dengan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian yaitu mahasiswa Pendidikan Akuntansi angkatan 2017 Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang sebanyak 122 responden. Pengambilan sampel menggunakan propotional random sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu kuesioner. Skala yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan skala likert. Kemudian uji kelayakan instrumen menggunakan uji validitas dan uji reabilitas. Analisis data yang digunakan yaitu analisis statistik deskriptif dan analisis Path. Hasil penelitian (1) pengaruh positif antara self efficacy terhadap kepribadian proaktif mahasiswa Pendidikan Akuntansi (2) pengaruh positif motivasi belajar terhadap kepribadian proaktif (3) Ada pengaruh yang positif antara kepribadian proaktif terhadap hasil belajar mahasiswa pendidikan akuntansi (4) kepribadian proaktif memperkuat pengaruh positif antara self efficacy terhadap hasil belajar mahasiswa pendidikan akuntansi (5) kepribadian proaktif memperkuat pengaruh positif antara motivasi belajar terhadap hasil belajar mahasiswa pendidikan akuntansi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Akuntansi (AKU) > S1 Pendidikan Akuntansi
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 13 Dec 2021 04:29
Last Modified: 09 Sep 2021 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/278520

Actions (login required)

View Item View Item