Penerapan model pembelajaran talking stick untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa kelas X Penjualan pada mata diklat mengikuti prosedur keamanan, kesehatan, dan keselamatan kerja di SMK Islam Batu / Yarhma Rosmaniar - Repositori Universitas Negeri Malang

Penerapan model pembelajaran talking stick untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa kelas X Penjualan pada mata diklat mengikuti prosedur keamanan, kesehatan, dan keselamatan kerja di SMK Islam Batu / Yarhma Rosmaniar

Rosmaniar, Yarhma (2010) Penerapan model pembelajaran talking stick untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa kelas X Penjualan pada mata diklat mengikuti prosedur keamanan, kesehatan, dan keselamatan kerja di SMK Islam Batu / Yarhma Rosmaniar. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Pendidikan mempunyai peranan yang sangat penting dalam kehidupanmanusia. Pendidikan merupakan gejala dan kelengkapan kebutuhan manusiadalam kehidupan manusia itu sendiri. Untuk memenuhi kebutuhan pendidikantersebut manusia dituntut untuk mengikuti atau memasuki dunia pendidikanmelalui proses belajar mengajar agar dapat mempertahankan hidup danmengembangkan dirinya dalam kehidupan masyarakat berbangsa dan bernegara.Salah satu upaya yang telah dilakukan oleh pemerintah untukmeningkatkankualitas pendidikan nasional yaitu dengan melakukanpenyempurnaan kurikulum dari KBK (Kurikulum Berbasis Kompetensi) yangtelah disempurnakan menjadi KTSP (Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan).Penyempurnaan kurikulum yang dilakukan pemerintah secara berkelanjutanadalah keharusan agar sistem pendidikan nasional selalu relevan dankompetitif.KTSP dikembangkan sesuai dengan satuan pendidikan potensisekolah/daerah karakteristik sekolah/daerah sosial budaya masyarakat setempat dan karakteristikpeserta didik. Berdasarkan observasi awal dapat diambil kesimpulan bahwapermasalahan di kelas X Penjualan adalah para siswa kurang termotivasi dankurang aktif dalam pembelajaran sehingga hasil belajar yang diperoleh para siswapun menjadi kurang memuaskan. Hal ini karena metode pembelajaran yangmonoton dari waktu ke waktu. Dengan hasil observasi tersebut maka diperlukanvariasi metode dalam kegiatan belajar mengajar. Metode pembelajaran yang akanditerapkan adalah model pembelajaran Talking Stick dalam mata diklat MengikutiProsedur Keamanan Kesehatan dan Keselamatan Kerja Model pembelajaran Talking Stick dipilih oleh peneliti untuk diterapkanpada mata diklat Mengikuti Prosedur Keamanan Kesehatan dan KeselamatanKerja. karena mata diklat ini mampu menghadirkan pertanyaan-pertanyaan yangdapat membantu siswa berlatih berpikir kritis kreatif serta mampumengembangkan ide-ide mereka. Dengan penerapan model pembelajaran TalkingStick pada mata diklat Mengikuti Prosedur Keamanan Kesehatan danKeselamatan Kerja ini diharapkan dapat meningkatkan motivasi serta hasilbelajar siswa. Jenis penelitian yaitu Penelitian Tindakan Kelas yang terdiri dari 2 siklus.Tiap siklus dilaksanakan 2 kali pertemuan. Tahap-tahap Penelitian TindakanKelas terdiri dari empat langkah yaitu perencanaan tindakan pelaksanaantindakan observasi dan refleksi hasil tindakan. Subjek penelitian adalah siswakelas X Penjualan SMK Islam Batu yang berjumlah 37 siswa terdiri dari 30 siswa ii perempuan dan 7 siswa laki-laki. Pendekatan penelitian yang digunakan adalahkualitatif dan data dianalisis secara deskriptif. Dalam penelitian ini metodepengumpulan data melalui observasi pada saat pembelajaran berlangsung memberikan angket motivasi belajar siswa dan Post Test.Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa penerapan modelpembelajaran Talking Stick meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa.Peningkatan motivasi belajar siswa ditunjukkan pada siklus I motivasiberdasarkan angket motivasi adalah 3 90 atau kategori baik. Pada siklus IImotivasi berdasarkan angket motivasi diperoleh skor motivasi sebesar 4 51 ataudalam kategori baik sekali. Peningkatan motivasi belajar siswa berdasarkanangket motivasi sebesar 0 61 atau 61% dari 3 90 pada siklus I menjadi 4 51 padasiklus II. Peningkatan hasil belajar siswa pada siklus I sebelum tindakanmenunjukkan rata-rata hasil belajar siswa adalah sebesar 55 14 dan setelah diberitindakan mengalami peningkatan sebesar 15 64 menjadi 70 81. Sedangkan padasiklus II menunjukkan peningkatan dibandingkan dengan siklus I dimana rataratanilai sebelum tindakan adalah sebesar 66 76 dan setelah pemberian tindakanmengalami peningkatan sebesar 11 62 menjadi 78 38. Berdasarkan hasil penelitian saran yang diajukan sebagai berikut (1) gurumata diklat Mengikuti Prosedur Keamanan Kesehatan dan Keselamatan Kerjadisarankan untuk menggunakan model pembelajaran Talking Stick dalam rangkameningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa (2) penerapan dan pelaksanaanmodel pembelajaran Talking Stick hendaknya lebih variatif sehingga siswa dapattermotivasi dalam kegiatan pembelajaran (3) permasalahan yang digunakandalam model pembelajaran Talking Stick hendaknya lebih aktual dan beragam (4) kepada peneliti selanjutnya dapat melakukan penelitian pada kompetensi dasaryang lain untuk mengetahui keberhasilan penerapan model pembelajaran TalkingStick dalam meningkatkan motivasi dan hasil belajar.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Manajemen (MNJ) > S1 Pendidikan Tata Niaga
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 02 Mar 2010 04:29
Last Modified: 09 Sep 2010 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/27635

Actions (login required)

View Item View Item