Analisis ho2s1 dan evap canister valve pada mesin Grand Livina 2015 / Refaldo Budi Purnama - Repositori Universitas Negeri Malang

Analisis ho2s1 dan evap canister valve pada mesin Grand Livina 2015 / Refaldo Budi Purnama

Purnama, Refaldo Budi (2022) Analisis ho2s1 dan evap canister valve pada mesin Grand Livina 2015 / Refaldo Budi Purnama. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

HO2S1. Kode masalah diagnostik Pada exhaust manipol dipasang pemanas oxygen sensor 1. Yang mendeteksi jumlah oxygen pada exhaust gas dibandingkan dengan jumlah udara luar. Terdapat juga di fuel sistem terdapat Evap Canister valve Fungsi utama komponen ini yaitu untuk menyalurkan uap bensin ke intake manifold untuk dicampurkan dengan udara. EVAP. Evaporative Emission Control Sistem (EVAP) sebuah peranti mobil yang digunakan untuk mencegah uap bensin keluar ke atmosfer (ke udara bebas) dari tangki bahan bakar dan sistem bahan bakar. Laporan Tugas Akhir ini bertujuan untuk mngetahui lebih dalam apa fungsi dari HO2S1 dan EVAP CANISTER VALVE serta komponen komponen pendukung lain nya dan mrngrtahui bangai mana cara kerja komponen tersebut. Dalam laporan ini juga di jelaskan bagai mana cara menganasis kerusakan yang terjadi dan perbaikan serta merawat komponen tersebut. Pada proses analisis terhadap mesin Nissan Grand Livina ini peneliti mengunakan metode ekspermen yaitu penhujian atau analisis langsung pada mesin Nissan Grand Livina. Pada proses ini kami juga mengunakan data literature yang teredia di internet untuk membantu peneliti dlam proses analisis sistem H02S1 serta EVAP Canister Valve pada mesin Nissan Grand Livina. Hasil diagnosis EVAP Canister Valve dapat terbuka ketika mesin berputar pada putaran kurang lebih 3000 rpm dan EVAP Canister Valve pada saat idle berada pada posisi tertup. ECU dapat menegtahui berapa putaran mesin dikarenakan mendapat input signal dari speed sensor mesin untuk mengetahui berapa putaran mesin.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Departemen Teknik Mesin (TM) > D3 Mesin Otomotif
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 05 Sep 2022 04:29
Last Modified: 09 Sep 2022 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/272435

Actions (login required)

View Item View Item