Peran Komisi Pemilihan Umum Daerah Kabupaten Blitar dalam mensukseskan pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Blitar tahun 2020 / Juli Andriani - Repositori Universitas Negeri Malang

Peran Komisi Pemilihan Umum Daerah Kabupaten Blitar dalam mensukseskan pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Blitar tahun 2020 / Juli Andriani

Andriani, Juli (2022) Peran Komisi Pemilihan Umum Daerah Kabupaten Blitar dalam mensukseskan pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Blitar tahun 2020 / Juli Andriani. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Abstrak Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui tahapan-tahapan dan kendala sekaligus menganalisis peran Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Blitar dalam mengatasi kendala pada pemilihan Bupati dan wakil Bupati Blitar Tahun 2020 di masa pandemi covid-19. Penelitian ini juga bertujuan untuk menganalisis peran KPUD Kabupaten Blitar dalam meningkatkan partisipasi masyarakat dan pencegahan penularan covid-19 pada tahun 2020 pemilihan Bupati dan wakil Bupati Blitar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data berupa observasi wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat peningkatan partisipasi masyarakat sebesar 67% dan dinyatakan tidak terdapat klaster penyebaran virus covid-19 sampai penyelenggaraan ini selesai sehingga dapat dikatakan penyelenggaraan pemilihan Bupati dan wakil Bupati Blitar Tahun 2020 dinyatakan sukses. Kata Kunci Peran KPUD Kabupaten Blitar Kesuksesan Pilkada Kabupaten Blitar

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial (FIS) > Departemen Hukum dan Kewarganegaraan (HKn) > S1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 22 Apr 2022 04:29
Last Modified: 09 Sep 2022 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/270603

Actions (login required)

View Item View Item