Pertimbangan hakim dalam mengabulkan dispensasi kawin di Pengadilan Agama Sragen Kelas 1a / Shinta Dewi - Repositori Universitas Negeri Malang

Pertimbangan hakim dalam mengabulkan dispensasi kawin di Pengadilan Agama Sragen Kelas 1a / Shinta Dewi

Dewi, Shinta (2022) Pertimbangan hakim dalam mengabulkan dispensasi kawin di Pengadilan Agama Sragen Kelas 1a / Shinta Dewi. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK dispensasi kawin merupakan pemberian hak kepada seseorang untuk menikah meski belum mencapai batas minimal usia menikah. Penelitian ini bertujuan mengetahui faktor-faktor yang melatar belakangi pengajuan dispensasi kawin dan pertimbangan hakim dalam mengabulkan dispensasi kawin. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan wawancara dan dokumentasi sebagai teknik pengumpulan data. Sumber data berasal dari data primer dan data sekunder. Penelitian ini menggunakan tiga tahap analisis data yaitu reduksi data penyajian data verifikasi data. Hasil penelitian diketahui bahwa (1) Faktor yang melatar belakangi pengajuan dispensasi kawin yaitu faktor hamil atau sudah melahirkan anak sebelum melagsungkan pekawinan faktor perjodohan oleh orang tua faktor khawatir timbul zina dan fitnah tetangga dan faktor pendidikan. (2) Pertimbangan hakim dalam mengabulkan dispensasi kawin di Pengadilan Agama Sragen Kelas 1A yaitu menghindari mudharat lebih diutamakan daripada mengambil manfaat calon mempelai laki-laki sudah mapan atau bekerja pertimbangan tentang dasar hukum dispensasi kawin. Kata Kunci pertimbangan hakim dispensasi kawin

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial (FIS) > Departemen Hukum dan Kewarganegaraan (HKn) > S1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 28 May 2022 04:29
Last Modified: 09 Sep 2022 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/270563

Actions (login required)

View Item View Item