Pengembangan media pembelajaran permainan unical pada materi sistem periodik unsur / Vannesya Enriquetha Purnomo - Repositori Universitas Negeri Malang

Pengembangan media pembelajaran permainan unical pada materi sistem periodik unsur / Vannesya Enriquetha Purnomo

Purnomo, Vannesya Enriquetha (2022) Pengembangan media pembelajaran permainan unical pada materi sistem periodik unsur / Vannesya Enriquetha Purnomo. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Belum adanya penggunaan media permainan yang menarik serta rendahnya motivasi siswa menjadi beberapa hal yang melatarbelakangi penelitian ini sehingga diperlukan media pembelajaran yang dapat membantu untuk meningkatkan motivasi dan kemampuan berpikir siswa. Penelitian ini menggunakan metode penelitian dan pengembangan (R amp D) dengan tujuan untuk mengetahui motivasi peserta didik terhadap media permainan unical pada materi sistem periodik unsur serta menghasilkan media pembelajaran permainan unical pada materi sistem periodik unsur yang baik dan layak. Pengumpulan data permainan unical dilakukan terhadap 30 siswa kelas X IPA di SMAN 1 Singosari. Berdasarkan analisis data dan perhitungan penelitian ini memperoleh respon peserta didik dengan skor rata-rata 4 39 yang menunjukkan siswa senang menggunakan media permainan kartu unical pada proses pembelajaran di kelas. Terbukti bahwa media ini memberikan respon yang positif yang dapat membantu peserta didik dalam proses pembelajaran kimia khususnya pada materi sistem periodik unsur. Berdasarkan kategori kelayakan permainan unical ini layak dengan persentase 79 46% dan berhasil dikembangkan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Matematika dan IPA (FMIPA) > Departemen Kimia (KIM) > S1 Pendidikan Kimia
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 10 Aug 2022 04:29
Last Modified: 09 Sep 2022 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/268315

Actions (login required)

View Item View Item