Penggunaan film ''Home With Kids" dalam peningkatan keterampilan mendengarkan bahasa Mandarin pada siswa Kelas X di SMAN 1 Batu / Wiji Sari Utami - Repositori Universitas Negeri Malang

Penggunaan film ''Home With Kids" dalam peningkatan keterampilan mendengarkan bahasa Mandarin pada siswa Kelas X di SMAN 1 Batu / Wiji Sari Utami

Utami, Wiji Sari (2022) Penggunaan film ''Home With Kids" dalam peningkatan keterampilan mendengarkan bahasa Mandarin pada siswa Kelas X di SMAN 1 Batu / Wiji Sari Utami. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Abstrak Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagaimana peningkatan keterampilan mendengarkan bahasa Mandarin siswa setelah pembelajaran dengan menggunakan film dan untuk mengetahui keefektifan film Home With Kids. Karena film ini banyak digunakan dalam proses pembelajaran bahasa Mandarin. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan pendekatan evaluasi. Data diperoleh dari lembar angket dan lembar soal yang dianalisis secara kualitatif dengan melakukan reduksi display data dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil postest juga menunjukkan bahwa tingkat kemampuan mendengar dialog bahasa Mandarin adalah sangat baik. Nilai siswa pada pretest dan postest mengalami peningkatan. Keefektifan penggunaan media film Home With Kids yang diperoleh dari angket untuk pembelajaran bahasa Mandarin sudah baik. Namun perlu dilakukan evaluasi terhadap keaktifan siswa selama mengikuti pembelajaran. Diharapkan untuk SMAN 1 Batu menambah lagi referensi-referensi media pembelajaran seperti buku bergambar video media audio maupun media lainnya seperti permainan untuk mempermudah dan menarik minat siswa untuk belajar dan tidak terpaku pada model pembelajaran buku teks saja. Kata kunci Keterampilan mendengarkan film bahasa Mandarin

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: P Language and Literature > PLM Mandarin Languages
Divisions: Fakultas Sastra (FS) > Departemen Sastra Jerman (JRM) > S1 Pendidikan Bahasa Mandarin
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 07 Sep 2022 04:29
Last Modified: 27 Jul 2023 01:29
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/267728

Actions (login required)

View Item View Item