Struktur metrum (BAHR) basith pada puisi khida'u al-amani karya Abu Al-Atahiyah / Sri Nurul Aminah - Repositori Universitas Negeri Malang

Struktur metrum (BAHR) basith pada puisi khida'u al-amani karya Abu Al-Atahiyah / Sri Nurul Aminah

Aminah, Sri Nurul (2022) Struktur metrum (BAHR) basith pada puisi khida'u al-amani karya Abu Al-Atahiyah / Sri Nurul Aminah. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Puisi Khida rsquo u al-Amani merupakan salah satu karya sastra Arab yang dibuat oleh Abu Al-Atahiyah. Puisi tersebut memiliki ciri sastra yang unggul yaitu telah banyak direkam dan divideokan. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya hasil pencarian di Google dengan kata kunci yang berkaitan dengan nama puisi. Penelitian ini menggunakan tinjauan ilmu lsquo arudh dengan tujuan mengetahui struktur metrum (bahr) puisi. Bahasan struktur bahr tidak terlepas dari zihaf dan lsquo illat. Penelitian ini menerapkan metode kualitatif deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa puisi Khida rsquo u al-Amani memiliki bahr Basith. Bahr Basith berpola mustaf rsquo ilun fa gt rsquo ilun mustaf rsquo ilun fa gt rsquo ilun mustaf rsquo ilun fa gt rsquo ilun mustaf rsquo ilun fa gt rsquo ilun. Hanya ada satu jenis zihaf dalam puisi yaitu zihaf khabn. Jenis lsquo illat-nya pun hanya satu yaitu lsquo illat qath rsquo i. Seluruh bagian lsquo arudh puisi ber-zihaf khabn dan seluruh bagian dharb-nya ber- lsquo illat qath rsquo i. Puisi berkualitas bagus dibuktikan dengan ketepatan bahr yang digunakan dengan isi puisi. Ketepatan unsur musikalitas dalam puisi membuat puisi mudah dilantunkan nyaman didengar dan mudah diresapi maknanya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Sastra (FS) > Departemen Sastra Arab (ARA) > S1 Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 02 Jun 2022 04:29
Last Modified: 09 Sep 2022 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/267602

Actions (login required)

View Item View Item