Pelaksanaan penilaian sikap pada mata pelajaran bahasa indonesia berdasarkan kurikulum 2013 pada pembelajaran daring di SMP Tri Murti 01 Pakisaji Kabupaten Malang / Apri Indra Prasetya - Repositori Universitas Negeri Malang

Pelaksanaan penilaian sikap pada mata pelajaran bahasa indonesia berdasarkan kurikulum 2013 pada pembelajaran daring di SMP Tri Murti 01 Pakisaji Kabupaten Malang / Apri Indra Prasetya

Prasetya, Apri Indra (2022) Pelaksanaan penilaian sikap pada mata pelajaran bahasa indonesia berdasarkan kurikulum 2013 pada pembelajaran daring di SMP Tri Murti 01 Pakisaji Kabupaten Malang / Apri Indra Prasetya. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Dalam era pandemic seperti ini terdapat berbagai macam permasalahan yang terjadi di segala bidang termasuk bidang pendidikan. Penilaian sikap dalam pembelajaran termasuk dalam salah satu aspek didalam pembelajaran yang semula para pendidik menilai sikap secara langsung sekarang harus menilai sikap siswa dari jauh. Penelitian ini bertujuan untuk memotret pelaksanaan penilaian sikap berdasarkan kurikulum 2013 di SMP Tri Murti 01 Pakisaji. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan kualitatif deskriptif. Penelitian menunjukkan hasil bahwa pada era pandemic covid 19 penilaian sikap telah mengalami perubahan yang sangat signifikan. Penilaian sikap tidak lagi menilai secara langsung didalam kelas serta menyesuaikan kondisi pembelajaran daring saat ini. Dalam pembelajaran daring saat ini semua peserta didik memiliki permasalahan yang sama pada kuota internet yang mengharuskan pada sekolah hanya menggunakan via whatsappgroup dalam pembelajaran daring saat ini. Mengenai hal tersebut pendidik dituntut untuk kreatif agar tetap maksimal dalam menilai sikap para siswanya. Seperti menggunakan ketepatan waktu pengumpulan tugas untuk penilaian sikap para siswanya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) > Departemen Teknologi Pendidikan (TEP) > S1 Teknologi Pendidikan
Depositing User: library UM
Date Deposited: 08 Aug 2022 04:29
Last Modified: 09 Sep 2022 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/265598

Actions (login required)

View Item View Item