Body image sebagai prediktor psychological well-being pada remaja awal perempuan / Fina Nuri Islami - Repositori Universitas Negeri Malang

Body image sebagai prediktor psychological well-being pada remaja awal perempuan / Fina Nuri Islami

Islami, Fina Nuri (2022) Body image sebagai prediktor psychological well-being pada remaja awal perempuan / Fina Nuri Islami. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh fenomena rendahnya psychological well being yang dialami remaja awal terutama berjenis kelamin perempuan. Penelitian ini bertujuan guna mengetahui pengaruh body image terhadap psychological well being pada putri remaja awal SMPN 4 Kota Malang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan metode penelitian korelasional. Populasi pada penelitian ini ialah semua siswi SMPN 4 Kota Malang dengan pengambilan sampel melalui teknik simple random sampling berjumlah 186 siswi. Pengumpulan data memakai skala Likert berupa skala body image (reliabilitas 0 86) serta skala kesejahteraan psikologis (reliabilitas 0 87). Teknik analisis data memakai analisis regresi sederhana menggunakan SPSS 21 diperoleh signifikansi 0 00 lt 0 05 yang berarti ada dampak signifikan berarah positif variabel body image terhadap psychological well-being dengan kategori moderat sebesar 38 7%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Psikologi (FPsi) > Departemen Psikologi (PSi) > S1 Psikologi
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 11 Jul 2022 04:29
Last Modified: 09 Sep 2022 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/265276

Actions (login required)

View Item View Item