Penerapan menggunakan metode particle swarm optimization pada pembangkit listrik tenaga surya di rest area km 379a Semarang–Batang. / Jonathan Fredrick Ross Jr - Repositori Universitas Negeri Malang

Penerapan menggunakan metode particle swarm optimization pada pembangkit listrik tenaga surya di rest area km 379a Semarang–Batang. / Jonathan Fredrick Ross Jr

Ross Jr, Jonathan Fredrick (2022) Penerapan menggunakan metode particle swarm optimization pada pembangkit listrik tenaga surya di rest area km 379a Semarang–Batang. / Jonathan Fredrick Ross Jr. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Jalan tol adalah sebuah jalan bebas hambatan yang merupakan salah satu fasilitas umum yang digunakan oleh masyarakat. Jalan ini umumnya memiliki rute yang panjang dan tidak jarang pengemudi yang menggunakan jalan ini mengalami kelelahan. Oleh karena itu tempat peristirahatan (Rest Area) dibangun. Dikarenakan rest area tidak pernah berhenti beroperasi ini membuat penggunaan listrik tidak pernah berhenti dan karena itu biaya pengeluaran listrik tergolong besar. Maka dari itu diperlukan alternatif lain untuk mengurangi biaya pengeluaran listrik tersebut. Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) menjadi solusinya. Sebagaimana kegunaan PLTS tersebut sebagian pasokan energi di supply oleh PLTS tersebut. Kinerja PLTS harus optimal guna menghasilkan energi yang cukup untuk memenuhi kebutuhan rest area. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi kinerja PLTS dari segi keandalannya dalam menghasilkan tegangan arus dan daya optimal untuk memenuhi kebutuhan energi di rest area tersebut.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Departemen Teknik Elektro (TE) > S1 Teknik Elektro
Depositing User: library UM
Date Deposited: 31 Aug 2022 04:29
Last Modified: 20 Dec 2022 08:28
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/264909

Actions (login required)

View Item View Item