Kontribusi perempuan sebagai tenaga profesional dan perempuan sebagai pengusaha terhadap indeks pembangunan manusia (IPM) perempuan di Pulau Jawa / Qurrota A'yun - Repositori Universitas Negeri Malang

Kontribusi perempuan sebagai tenaga profesional dan perempuan sebagai pengusaha terhadap indeks pembangunan manusia (IPM) perempuan di Pulau Jawa / Qurrota A'yun

Ayun, Qurrota (2022) Kontribusi perempuan sebagai tenaga profesional dan perempuan sebagai pengusaha terhadap indeks pembangunan manusia (IPM) perempuan di Pulau Jawa / Qurrota A'yun. Diploma thesis, Universitas Negeri Malang.

Full text not available from this repository.

Abstract

Indonesia menghadapi persoalan IPM Perempuan yang rendah persoalan tersebut disebabkan masih rendahnya kontribusi perempuan dalam perekonomian negara. Nyatanya IPM Perempuan masih belum merata di seluruh kabupatan/kota di seluruh Indonesia. Persoalan IPM Perempuan nyatanya tidak hanya masalah ketimpangan Pulau Jawa dan luar Jawa persoalan ketimpangan nyatanya juga terjadi di kebupaten/kota di Pulau Jawa. Penelitian ini bermaksud menganalisis kontribusi parsial serta simultan pengusaha perempuan dan tenaga kerja profesional perempuan terhadap IPM Perempuan di Pulau Jawa. Data penelitian menggunakan data sekunder berupa dokumen data IPM Perempuan data pengusaha perempuan serta data pekerja profesional perempuan yang sudah kalkulasi oleh BPS selanjutnya data tersebut dianalisis menggunakan uji regresi linier berganda dan uji silang variabel. Hasil penelitian menemukan ada pengaruh positif secara simultan kontribusi pengusaha perempuan dan pekerja perempuan profesional terhadap IPM Perempuan secara parsial hanya variabel pekerja perempuan profesional yang berpengaruh positif signifikan terhadap IPM Perempuan. Sedangkan variabel perempuan sebagai pengusaha berpengaruh positif tak signifikan terhadap IPM Perempuan di Pulau Jawa.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: ?? ??
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Departemen Ekonomi Pembangunan (EKP) > S1 Ekonomi dan Studi Pembangunan
Depositing User: Users 2 not found.
Date Deposited: 16 Jun 2022 04:29
Last Modified: 09 Sep 2022 03:00
URI: http://repository.um.ac.id/id/eprint/264628

Actions (login required)

View Item View Item